Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Muda Persija Terinspirasi Dua Pendahulunya, Satu Seorang Legenda

By Rinaldy Azka Abdillah - Selasa, 7 Juli 2020 | 19:00 WIB
Pemain Depan Persija Jakarta, Taufik Hidayat,  ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain Depan Persija Jakarta, Taufik Hidayat, ketika menjalani latihan di Lapangan Sutasoma Halim, Jakarta Timur (9/3/2020)

BOLASPORT.COM - Pemain muda Persija Jakarta, Taufik Hidayat, mengaku mendapatkan inspirasi dari pendahulunya di tim berjuluk Macan Kemayoran itu.

Bahkan dua pemain yang menginspirasinya tersebut merupakan pemain yang diidolakan oleh para The Jak Mania.

Kedua pemain Persija Jakarta tersebut adalah Marko Simic dan Bambang Pamungkas.

Untuk Marko Simic, dirinya sudah menggilainya sejak masih bersama Persija Jakarta U-20.

Baca Juga: Liga 1 tanpa Penonton, Pemain Naturalisasi Ini Anggap akan Berpengaruh bagi 3 Klub

Kala itu Taufik Hidayat sangat mengagumi ketajaman dari Marko Simic yang menjadi juru gedor di sektor depan dari Persija Jakarta.

Menurutnya, Marko Simic mempunyai segalanya untuk menjadi seorang penyerang, dari mulai postur, akurasi tendangan serta instingnya dalam mencetak gol.

“Kalau idola semua ada Persija semua. Pertama ada Marko Simic. Saat saya bergabung di tim utama dari Persija U-20 saya sudah kagum dengan ketajaman dia. Sebagai seorang striker Simic memiliki segalanya dan punya insting pembunuh sebagai seorang penyerang,” ucapnya seperti dikutip Bolasport.com dari laman resmi klub, Selasa (7/7/2020).

Baca Juga: Pemain dan Pelatih Persiraja Setuju Dipotong Gaji 50 Persen

Untuk Bambang Pamungkas sendiri memang tidak bisa dipisahkan dengan Persija Jakarta.

Banyak orang yg mendukung Persija Jakarta maka akan mengidolakan Bambang Pamungkas.

Itu karena Bambang Pamungkas merupakan sosok yang teladan dan menjadi panutan untuk para pemain muda di Persija Jakarta.

Baca Juga: Eks Pemain Liga 1 Tampil Moncer Bersama Klub Asal Vietnam

Taufik Hidayat pun hingga sekarang tidak percaya bahwa dirinya bisa satu tim dengan idolanya.

“Dia panutan saya juga sejak kecil. Sebagai sosok juga sangat menginspirasi dan sering memberikan masukan pada musim lalu. Sampai sekarang masih tidak percaya bisa satu tim dan bermain bareng dia,” ujar Taufik Hidayat.

Taufik Hidayat sendiri naik ke tim utama Persija Jakarta sejak musim 2019.

Akan tetapi hingga saat ini dirinya masih belum mendapat penampilan resminya di Persija Jakarta.

Baca Juga: Bermain Lugas dan Tak Kenal Kompromi, Mantan Bek Persija Beberkan Alasannya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : persija.id
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136