Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Persiapan Piala Dunia U-20, Gelandang Bhayangkara FC Dukung Kembalinya Liga 1 2020

By Hugo Hardianto Wijaya - Kamis, 9 Juli 2020 | 09:45 WIB
Gelandang Bhayangkara FC, Teuku Muhammad Ichsan, sedang latihan jelang laga menghadapi Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Bhayangkara FC, Teuku Muhammad Ichsan, sedang latihan jelang laga menghadapi Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

BOLASPORT.COM - Gelandang Bhayangkara FC, TM Ichsan, menilai Liga 1 2020 bisa jadi sarana yang baik untuk persiapan timnas U-19 Indonesia jelang Piala Dunia U-20 2021.

Kembalinya Liga 1 2020 di tengah pandemi Covid-19 diiringi dengan sejumlah perubahan regulasi.

Selain penerapan protokol kesehatan, Liga 1 2020 juga rencananya akan memusatkan seluruh pertandingan di Pulau Jawa.

Di sisi lain, Liga 1 2020 juga berniat untuk menerapkan regulasi yang mewajibkan klub-klub memainkan pemain U-20.

Baca Juga: Klaim Zlatan Ibrahimovic Ngawur, AC Milan Tidak Akan Juara Kalau Ada Dia Sejak Awal Musim

Regulasi itu bertujuan sebagai persiapan para pemain U-20 yang akan tampil dalam Piala Dunia U-20 2021.

Peraturan anyar itu pun mendapat sambutan baik dari pemain muda Bhayangkara FC, TM Ichsan.

Meski sudah berusia 22 tahun dan tidak tergabung dalam timnas U-20 Indonesia, Ichsan menilai kesempatan ini menjadi peluang yang baik bagi skuad Garuda Nusantara.

Baca Juga: Tak Dipanggil Timnas U-19 Indonesia, Pemain Keturunan Ini Jalin Komunikasi dengan Asisten Shin Tae-yong

Oleh sebab itu, Ichsan berharap supaya para pemain muda di Indonesia tidak menyia-nyiakan peluang tersebut dan bisa menunjukkan nilai positif dalam regenerasi pemain.


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : bhayangkara-footballclub.com
REKOMENDASI HARI INI

Como Masih Mepet Dasar Klasemen Liga Italia, Cesc Fabregas Tetap Dipercaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X