Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Syarat Pilihan Homebase PSM Makassar Saat Liga 1 Berpusat di Jawa

By Wila Wildayanti - Sabtu, 11 Juli 2020 | 17:00 WIB
Penyerang PSM Makassar, Osas Saha, ketika laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang PSM Makassar, Osas Saha, ketika laga AFC yang mempertemukan timnya dengan Kaya Futbol Club–Iloilo di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Selatan (10/3/2020

BOLASPORT.COM - CEO PSM Makassar, Munafri Arifuddin, mengatakan pihaknya belum menentukan akan berkandang di mana selama lanjutan Liga 1 2020, tapi syarat utama dalam pilihannya yakni berada di daerah zona hijau.

Sejak PSSI memutuskan lanjutan Liga 1 bakal bergulir Oktober, PSM Makassar menjadi salah satu klub yang turut menyambut positif kabar tersebut.

PSM Makassar bahkan menerima wacana ataupun regulasi lanjutan Liga 1, dari aturan pemain muda hingga kompetisi berpusat di pulau Jawa.

Tim berjulukan Juku Eja itu tak keberatan apabila kompetisi berpusat di Pulau Jawa dan mereka harus berkandang di luar daerahnya.

Baca Juga: Bomber PSIS Semarang Jelaskan Alasannya Berambut Botak

Menurut Munafri hal itu memang tak lepas penekanan biaya, apalagi kompetisi dilanjutkan di tengah pandemi virus corona (Covid-19) ini.

Sehingga berpusat di Pulau Jawa menjadi salah satu keputusan terbaik walaupun PSM Makassar tidak akan bisa menghadirkan banyak pendukung.

“Sebenernya untuk mencari dan menekan biaya juga salah satunya, supaya pergerakan kami di Pulau Jawa itu harusnya lebih bisa kami jalankan tanpa harus menggunakan transportasi udara,” kata Munafri Arifuddin, kepada wartawan.

“Jadi masing-masing, dan nanti klub yang berada di luar Pulau Jawa akan masuk ke Jawa untuk mencari homebase-nya sendiri untuk mempermudah transportasi serta menekan biaya di masa pandemi seperti ini,” ucapnya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X