Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Si Cabe Kecil, Julukan Pemain Serba Bisa Arsenal dari Pierre-Emerick Aubameyang

By Finky Ariandi - Minggu, 12 Juli 2020 | 06:15 WIB
Pemain serba bisa Arsenal, Bukayo Saka.
TWITTER.COM/OPTAJOE
Pemain serba bisa Arsenal, Bukayo Saka.

BOLASPORT.COM - Kapten Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang, memberikan julukan Si Cabe Kecil kepada satu pemain serba bisa The Gunners, Bukayo Saka.

Youngster asal Inggris, Bukayo Saka, mampu bermain gemilang pada musim pertamanya membela Arsenal.

Diberi kontrak sebagai pesepak bola profesional pada Juli 2019, Saka mampu membukukan empat gol dan sebelas assist dalam 36 laga lintas kompetisi.

Terakhir, pemain berusia 18 tahun itu memberikan satu assist untuk Pierre-Emerick Aubameyang saat Arsenal bermain imbang melawan Leicester City.

Baca Juga: Wonderkid Arsenal Tidak Jemawa Disetarakan dengan Ronaldo Kuncung

Penampilan gemilangnya membuat Aubameyang memberikan julukan baru kepada pemain yang mampu bermain di berbagai posisi tersebut.

Little Chilli atau Si Cabe Kecil merupakan sebutan yang diberikan sang striker kepada Saka dikarenakan suatu alasan.

"Saya memanggilnya Si Cabe Kecil, tetapi dalam bahasa Prancis disebut Petit Piment," ucap Aubameyang seperti dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Itu karena Saka seperti cabai kecil, bermain dengan energi yang penuh, sangat kuat, tetapi posturnya cukup kecil sehingga (menurut saya) itu lucu."

Baca Juga: Solskjaer Pastikan Satu Pemain Bebas dari Bangku Cadangan Man United


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X