Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Diharapkan Bisa Menang Bareng Tim Satelit Yamaha

By Agung Kurniawan - Selasa, 14 Juli 2020 | 18:20 WIB
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, dalam tes pramusim MotoGP di Sirkuit Sepang, Malaysia, 9 Februari 2020.
TWITTER.COM/YAMAHAMOTOGP
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, dalam tes pramusim MotoGP di Sirkuit Sepang, Malaysia, 9 Februari 2020.

BOLASPORT.COM - Ayah Jorge Lorenzo, Chico Lorenzo, mengaku berharap Valentino Rossi bisa menuai sukses bersama tim satelit Yamaha, Petronas Yamaha SRT, andai kesepakatan itu terjadi.

Mulai musim depan, Valentino Rossi dipastikan sudah tidak lagi menyandang status pembalap tim pabrikan Yamaha.

Rossi didepak karena performanya terus turun dalam beberapa musim terakhir.

Pada MotoGP 2019, Rossi cuma bisa menempati peringkat ketujuh klasemen akhir pembalap.

Dia bahkan kalah dari pembalap rookie tim Yamaha SRT, Fabio Quartararo, yang menyelesaikan musim pertamanya di kelas MotoGP di urutan kelima.

Baca Juga: Keuntungan Valentino Rossi JIka Gabung dengan Tim Satelit Yamaha

Alhasil, manajemen Yamaha memutuskan untuk merekrut Quartararo sebagai pembalap tim pabrikan mulai MotoGP 2021, sedangkan Rossi disediakan tempat di Yamaha SRT andai masih belum mau pensiun.

Namun, sampai sejauh ini, kepastian rider Italia berjulukan The Doctor itu untuk membela Yamaha SRT masih belum jelas.

Menanggapi fakta tersebut, Chico Lorenzo mengaku menyayangkan keputusan Yamaha.

Hanya, Lorenzo optimistis Rossi akan kembali mendapatkan performa terbaiknya andai mau bergabung dengan Yamaha SRT.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X