Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil PBSI Home Tournament - Lewat Rubber Games, Jesita/Lanny Rebut Kemenangan

By Muhamad Husein - Rabu, 15 Juli 2020 | 17:52 WIB
Berita bulu tangkis internasional.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Berita bulu tangkis internasional.

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putri, Jesita Putri Miantoro/Lanny Tria Mayasari, berhasil menyabet kemenangan babak penyisihan Grup L PBSI Home Tournament.

Jesita Putri Miantoro/Lanny Tria Mayasari mengalahkan melawan Febi Setianingrum/Nethania Irawan pada babak penyisihan grup PBSI Home Tournament.

Pertandingan di Hall Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, DKI Jakarta, Rabu (15/7/2020), berakhir dengan kemenangan Jesita/Lanny.

Walau sempat kalah di gim pertama, Jesita/Lanny bisa menundukkan Febi/Nethania lewat rubber games dengan skor 22-24, 21-12, 21-18.

Jalannya Pertandingan

Febi/Nethania memperlihatkan permainan yang solid pada awal gim pertama. Mereka meninggalkan Jesita/Lanny dengan skor 2-7.

Kesalahan yang dilakukan oleh Nethania berbuah keuntungan bagi pasangan Jesita/Lanny. Jesita/Lanny sanggup memperkecil jarak poin menjadi 4-7.

Jesita/Lanny kembali mengejar dan berhasil menyamai perolehan skor Febi/Nethania setelah mengubah kedudukan menjadi 7-7.

Febi yang tak mau kalah berusaha mengeluarkan smes keras untuk membuat jarak dengan lawan.

Baca Juga: Hasil PBSI Home Tournament - Kelly/Savira Kalah Lagi

Permainan Febi/Nethania sempat goyah sehingga mereka tertinggal 11-9 saat jeda interval.

Febi kerap melakukan kesalahan yang dimanfaatkan oleh kubu lawan. Akan tetapi, Febi bisa membayar kesalahan membalikkan kedudukan menjadi 11-12.

Pertandingan berlangsung sengit karena koleksi poin Febi/Nethania terus ditempel oleh Jesita/Lanny hingga skor 15-16.

Aksi kejar mengejar itu terjadi hingga poin kritis. Pertandingan harus diperpanjang dengan setting point setelah kedua pemain sama-sama melewati poin ke-20.

Baca Juga: Suarez Target Barcelona Balas Dendam Jika Gagal Juara Liga Spanyol

Gim pertama akhirnya bisa ditutup dengan kemenangan bagi Febi/Nethania. Mereka unggul 22-24 atas Jesita/Lanny.

Pada gim kedua, Jesita/Lanny menunjukkan permainan yang lebih baik. Mereka pun unggul sementara atas Febi/Nethania dengan skor 6-3.

Permainan apik Jesita/Lanny bertahan hingga paruh gim kedua. Jeda interval mereka tutup dengan skor 11-6.

Selepas jeda, Febi/Nethania berusaha memperkecil ketertinggalan, namun Jesita/Lanny lebih unggul dalam menjaga bidang permainan mereka.

Baca Juga: Jika Tumbalkan Marcus Rashford, Manchester United Bisa Lunasi Klausul Jadon Sancho

Kecerdikan Lanny yang menjatuhkan shuttle cock di dekat net membuat Febi kewalahan. Ini membuat Jesita/Lanny unggul dengan skor 17-10.

Tak berlangsung lama, Jesita/Lanny berhasil merebut gim kedua dengan skor 21-12. Mereka memaksa pertandingan dilanjutkan dengan rubber game.

Jesita/Lanny kembali mencoba bermain konsisten seperti layaknya gim kedua. Perolehan poin Febi/Nethania mereka tinggalkan ketika memimpin 7-4.

Baca Juga: Hasil Tes 1 MotoGP Spanyol 2020 - Marc Marquez Tercepat, Valentino Rossi Pimpin Skuad Yamaha

Kendati Febi/Nethania sempat mengejar ketertinggalan, Jesita/Lanny dapat menjaga keunggulan pada interval gim ketiga dengan skor 11-7.

Selepas jeda, Febi/Nathania beberapa kali melakukan kesalahan sehingga membuat perolehan poin mereka masih tertinggal empat angka saat skor 17-13

Gim penentuan akhirnya dimenangkan oleh Jesita/Lanny. Kemenangan pada laga perdana mereka kunci melalui rubber game 22-24, 21-12, 21-18.

Kemenangan ini membuat Jesita/Lanny berhak melaju ke perempat final. Adapun Febi/Nethania harus rela menjadi juru kunci Grup L karena selalu kalah.

Baca Juga: Sama-sama Kembali Memulai Kompetisi, Pelatih Persib: Indonesia Berbeda dengan Inggris dan Jerman

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X