Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cara Bermain Arsenal Memaksa Liverpool Membuat Kesalahan Fatal

By Adi Nugroho - Kamis, 16 Juli 2020 | 08:05 WIB
Bek Liveprool, Virgil van Dijk, dalam laga kontra Arsenal pada Rabu (15/7/2020).
TWITTER.COM/OPTAJOE
Bek Liveprool, Virgil van Dijk, dalam laga kontra Arsenal pada Rabu (15/7/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Arsenal, Mikel Arteta, mengatakan cara bermain anak asuhnya telah memaksa Liverpool membuat kesalahan.

Arsenal berhasil meraih kemenangan tipis 2-1 saat menjamu kampiun Liga Inggris 2019-2020, Liverpool, di pekan ke-36 pada Kamis (16/7/2020) dini hari WIB.

Kemenangan tersebut diraih Arsenal berkat gol yang dibuat Alexandre Lacazette (menit ke-32) dan Riess Nelson (44').

Adapun gol semata wayang Liverpool pada laga itu dibuat oleh Sadio Mane pada menit ke-20.

Baca Juga: VIDEO - Blunder Fatal Virgil van Dijk Setelah Satu Tahun

Mikel Arteta mengaku senang bisa meraih hasil tersebut.

"Saya sangat senang," ujar Arteta seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Arsenal.

"Terlebih dengan cara bermain para pemain, karena kami sedikit terpukul usai kalah dari Spurs pada pertandingan sebelumnya."

"Akan tetapi, hari ini mereka kembali bermain bagus," kata Arteta menambahkan.

Baca Juga: Jelas Ada Krisis, Sudah Lama Kiper Juventus Tidak Sesibuk Ini

Selain mengungkapkan rasa bahagianya usai mengalahkan Liverpool, Arteta juga menyebutkan apa yang membuat tim besutannya bisa mengalahkan Si Merah.

Menurut Arteta, cara bermain Arsenal yang menekan membuat Liverpool kelabakan saat bertahan dan akhirnya membuat kesalahan yang berujung gol untuk The Gunners.

Baca Juga: Selain Sepak Bola, Pemain Persib Febri Hariyadi Juga Rindukan Hal Ini

"Ini memang cara kami bermain," ucap pelatih berusia 38 tahun itu.

"Anda bisa melihat bagaimana pemain kami terlibat dalam setiap duel, dalam setiap aksi, seberapa intens mereka."

"Semua pemain bersedia melakukan itu dan jika Anda menekan operan Anda akan memaksa lawan membuat kesalahan," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Arsenal
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Lawan Timnas Indonesia, Striker Vietnam Sesumbar Mudah untuk Capai Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X