Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Juara Liga Spanyol, Gareth Bale Kembali Berulah Saat Selebrasi Juara

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 17 Juli 2020 | 20:10 WIB
Gareth Bale nampak meninggalkan lapangan dengan tertunduk usai merayakan gelar juara Liga Spanyol 2019-2020 bersama Real Madrid.
TWITTER.COM/FZE32
Gareth Bale nampak meninggalkan lapangan dengan tertunduk usai merayakan gelar juara Liga Spanyol 2019-2020 bersama Real Madrid.

BOLASPORT.COM - Tak semua pemain Real Madrid nampak bahagia ketika berhasil merengkuh trofi juara Liga Spanyol, termasuk Gareth Bale.

Real Madrid berhasil meraih gelar juara Liga Spanyol 2019-2020 usai menang 2-1 dari Villarreal, Kamis (16/7/2020) waktu setempat.

Kepastian itu semakin lengkap karena rival abadi mereka, Barcelona, justru meraih hasil minor pada pertandingan lain.

Barcelona harus takluk dari Osasuna di Stadion Camp Nou dengan skor 1-2.

Kekalahan Blaugrana tersebut membuat jarak kedua tim menjadi tujuh poin.

Baca Juga: Sukses Sebagai Pemain dan Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane Disebut Anak yang Hilang

Los Blancos kokoh di puncak klasemen dengan 86 poin, sementara Barcelona hanya mengoleksi 79 poin.

Dengan demikian, Real Madrid resmi meraih trofi ke-34 Liga Spanyol sepanjang sejarah klub.

Capaian ini sekaligus mengakhiri puasa gelar Liga Spanyol sejak terakhir juara pada 2016-2017.

Hampir seluruh pemain dan staf Real Madrid hanyut dalam suka cita perayaan gelar juara tersebut.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Give Me Sport
REKOMENDASI HARI INI

Hasil UEFA Nations League - Dani Olmo Cosplay Lionel Messi, Spanyol Hajar Denmark

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X