Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Mau Belajar Satu Hal Supaya Bisa Salip Marc Marquez

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 21 Juli 2020 | 19:55 WIB
Marc Marquez dan Valentino Rossi pernah terlibat dalam insiden dalam balapan MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang, Malaysia, 25 Oktober 2015.
TWITTER.COM/MOTOSPORTSPT
Marc Marquez dan Valentino Rossi pernah terlibat dalam insiden dalam balapan MotoGP Malaysia di Sirkuit Sepang, Malaysia, 25 Oktober 2015.

BOLASPORT - Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, bersedia belajar satu hal supaya bisa salip Marc Marquez.

Dalam seri perdana MotoGP 2020, Valentino Rossi mengalami nasib sial.

Sosok berjulukan The Doctor itu gagal finis pada balapan MotoGP Spanyol 2020 di Sirkuit Jerez, Minggu (19/7/2020).

Selain gagal finis, dia juga bisa tersalip Marc Marquez selama balapan berlangsung.

Rossi yang gagal tampil beringas ketika balapan, hanya mampu menghuni deretan posisi tengah.

Baca Juga: Susunan Petarung Berstatus Juara UFC Sudah Komplit, Berikut Deretan Pemiliknya

Dia seringkali tidak mampu menyalip deretan pembalap di depannya juga disalip.

Permasalahan itu dijadikan Rossi untuk mengevaluasi penampilan miliknya.

Sebab, Marquez mengalami petaka setelah motor miliknya oleng tatkala memimpin jalannya perlombaan.

Akibat kejadian tersebut, pembalap berjuluk The Baby Alien jadi tersisih di posisi ke-17.

Baca Juga: Hormati Ayah, Nurmagomedov Akan Kembali Jadi Petarung yang Lebih Hebat

Kendati memulai balapan posisi terakhir, Marquez menunjukkan keganasannya saat mengendarai motor RC213V.

Dia sukses menembus posisi ketiga usai tersisih di deretan belakang serta menyalip Rossi di depannya.

Hal itu menjadi kegelisahan bagi Rossi dan membuatnya memuji penampilan Marquez.

Rossi juga tertuju pada penampilan spektakuler Marquez yang baik dalam hal pengereman.

Baca Juga: Conor McGregor Tanggapi Justin Gaethje yang Tolak Nasihat Khabib Nurmagomedov untuk Melawannya

Supaya bisa bersaing melawan Marquez, pembalap Italia itu bertekad memperbaiki bagian pengereman di motornya.

"Marc cukup baik dalam melakukan pengereman dalam waktu mendadak," ucap Rossi dikutip BolaSport.com dari Corsedimoto.

"Kami harus berbenah melangkah lebih maju. Saya pikir bagian itu akan menjadi tujuan utama kami, karena fase pengereman sangat penting bahkan ketika menyalip dan lintasan di Jerez ini tidak mudah," ucapnya menambahkan.

Dalam MotoGP Spanyol 2020, Rossi dan Marquez gagal finis.

Kedua pembalap tersebut memiliki alasan bisa gagal finis di seri perdana MotoGP tersebut.

Rossi mengalami masalah teknis pada motornya, sedangkan Marquez alami kecelakaan.

Selanjutnya, jadwal MotoGP Andalusia 2020 akan tetap diadakan di Sirkuit Jerez dan berlangsung pada Minggu (26/7/2020).

Rossi akan tetap mengaspal, sedangkan Marquez sedang dalam proses penyembuhan cedera. 

Baca Juga: Rekor Schumacher Bisa Disamai Hamilton pada Balapan F1 ke-1000 Ferrari

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Air Masih Tenang di Ducati, Marc Marquez dan Pecco Bagnaia Sejauh Ini Akur

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136