Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bujet Transfer Man United Hanya Cukup untuk Sancho dan Satu Pemain

By Sri Mulyati - Minggu, 26 Juli 2020 | 13:45 WIB
Winger asal Inggris, Jadon Sancho, saat memperkuat Borussia Dortmund.
TWITTER.COM/LIVECHOLFC
Winger asal Inggris, Jadon Sancho, saat memperkuat Borussia Dortmund.

BOLASPORT.COM - Manchester United diperkirakan hanya akan fokus pada transfer Jadon Sancho jika melihat bujet milik klub.

Setiap bursa transfer, Manchester United selalu dikaitkan dengan rencana transfer raksasa.

Pengecualian bisa terjadi pada bursa transfer musim panas tahun ini.

Dilansir BolaSport.com dari ESPN, bujet transfer Man United hanya mencapai 100-150 juta pounds (sekitar Rp1,8-2,8 triliun).

Jumlah tersebut diperkirakan hanya mampu membeli setidaknya dua pemain.

Baca Juga: Juventus Vs Sampdoria - Misi Maurizio Sarri Kembalikan Reputasi

Pemain yang dirumorkan menjadi target utama Man United, Jadon Sancho, bahkan sudah menghabiskan 100 juta pounds dari bujet tersebut.

Borussia Dortmund memang menetapkan harga tinggi untuk gelandang serang andalan mereka.

Jika serius mengejar Sancho, Man United harus rela tidak mendatangkan pemain bintang yang lain.

Pelatih Man United, Ole Gunnar Solskjaer, tinggal memiliki bujet sisa sekitar 50 juta pounds (Rp934 miliar).

Baca Juga: Juventus Vs Sampdoria - Tak Turun di 2 Laga, Gelandang Anyar Barcelona Cedera

Keputusan Man United tidak mengeluarkan dana terlalu besar untuk transfer kali ini turut dipengaruhi oleh peningkatan performa tim.

Man United mulai menunjukkan perubahan penampilan sejak awal tahun.

Kedatangan Bruno Fernandes pada Januari tahun ini langsung mengubah tim.

Man United tidak terkalahkan di Liga Inggris sejak kompetisi tersebut kembali dari masa penundaan.

Baca Juga: Leicester City vs Man United - Setan Merah ke Liga Champions jika...

Solskjaer disebut mulai menemukan komposisi terbaik di tim yang ia miliki saat ini.

Untuk itu, klub berjuluk Setan Merah tersebut tidak akan jorjoran belanja pemain lagi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : espn.com
REKOMENDASI HARI INI

Ada Hokky Caraka, Shin Tae-yong Tidak Khawatir Dengan Absennya Rafael Struick di Fase Grup ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X