Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inter Milan vs Napoli - Sudah Ukir 23 Gol, Conte Minta Eks Man United Lebih Tajam Lagi

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Selasa, 28 Juli 2020 | 18:30 WIB
Selebrasi Romelu Lukaku usai menjebol gawang Genoa untuk kedua kalinya pada laga pekan ke-36 Liga Italia di Stadion Luigi Ferraris.
TWITTER.COM/UTDARENA
Selebrasi Romelu Lukaku usai menjebol gawang Genoa untuk kedua kalinya pada laga pekan ke-36 Liga Italia di Stadion Luigi Ferraris.

BOLASPORT.COM - Pelatih Inter Milan, Antonio Conte, meminta kepada Romelu Lukaku untuk bisa meningkatkan performanya lagi ketika melawan Napoli di Liga Italia.

Romelu Lukaku tampil mengesankan bersama Inter Milan di ajang Liga Italia musim 2019-2020.

Eks juru gedor Manchester United itu baru saja membantu Nerazzurri kembali ke posisi runner-up klasemen sementara Liga Italia.

Romelu Lukaku memiliki peranan krusial kala Inter Milan mengalahkan Genoa 3-0 di Stadion Luigi Ferraris, Sabtu (25/7/2020).

Pada laga pekan ke-36 Liga Italia itu, Romelu Lukaku berhasil mencetak sepasang gol.

Baca Juga: Dua Bulan Jelang Liga 1 2020 Dimulai, Persebaya Belum Merasa Nyaman

Lukaku mengemas gol pembuka ke gawang Genoa pada menit ke-34.

Sementara itu, gol keduanya lahir pada menit ke-93 melalui aksi solo run dari tengah lapangan.

Dengan torehan dua golnya ke gawang Genoa, Lukaku kini telah mengantongi 23 gol dari 34 penampilan di Liga Italia musim 2019-2020.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Inter TV
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X