Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wonderkid Malaysia Resmi Tanda Tangani Kontrak 5 Tahun dengan Klub Divisi Utama Belgia, KV Kortrijk

By Metta Rahma Melati - Kamis, 6 Agustus 2020 | 15:45 WIB
Luqman Hakim saat membela timnas U-16 Malaysia di laga uji coba.
fam.org
Luqman Hakim saat membela timnas U-16 Malaysia di laga uji coba.

BOLASPORT.COM - Wonderkid Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin resmi menjadi pemain klub Belgia, KV Kortrijk.

Luqman Hakim Shamsudin dikontrak selama lima tahun oleh KV Kortrijk yang bermain di divisi utama Belgia.

Acara penandatangan kontrak dihadiri oleh pemilik tim, Tan Sri Vincent, Duta Besar Belgia, H E Pascal Gregoire dan Sekretaris Jenderal Asosiasi Sepak Bola Selangor (FAS), Dr Johan Kamal Hamidon.

Dalam pidatonya, Vincet memberikan kata-kata penyemangat dengan Luqman, ia meminta pemain muda terus bekerja keras di Eropa.

Baca Juga: Pemain Asing Asal Argentina Pilih Bertahan Bersama Arema FC

Pemain timnas U-16 Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin.
TWITTER.COM/THEAFCDOTCOM
Pemain timnas U-16 Malaysia, Luqman Hakim Shamsudin.

"Saya berharap tidak ada masalah baginya untuk membuktikan kemampuannya bermain bersama klub nanti," ujar Sri Vincent Tan, dikutip BolaSport.com dari Berita Harian.

"Malah kita patut bangga, Luqman berhasil menjadi orang Malaysia pertama yang bermain di liga divisi satu di Eropa dan mewakili salah satu klub besar di Belgia," ujarnya.

Luqman sebelumnya ditawari kontrak untuk bermain dengan tim pada September lalu.

Kemudian akan bergabung dengan klub pada Maret saat ia berusia 18 tahun.

Rencananya, ia akan menjalani latihan terlebih dahulu selama tiga bulan di Cardiff City mulai Desember lalu terbang ke Belgia.

Baca Juga: Saddil Ramdani Akui Tak Kecewa Meski Tidak Dipanggil ke Timnas

Akan tetapi berbagai persoalan datang yang membuat rencana tersebut terhenti.

Ia gagal terbang ke Cardiff karena masalah visa pada Desember 2019 dan kemudian karena COVID-19 pada Februari lalu.

Luqman termasuk salah satu pemain yang dipanggil pelatih Brad Maloney ke pemusatan latihan timnas U-19 Malaysia.

Timnas U-19 Malaysia melakukan persiapan untuk Piala Asia U-19 2020.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Pandangan Komite Wasit PSSI soal Kartu Merah Justin Hubner di Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X