Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ballon d'Or 2020 Ditiadakan, Robert Lewandowski Harusnya Buat Petisi

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 14 Agustus 2020 | 19:45 WIB
Robert Lewandowski mencetak hat-trick saat membawa Bayern Muenchen menang 3-0 atas Schalke 04 pada pekan ke-2 Bundesliga, Sabtu (24/8/2019).
TWITTER.COM/BUNDESLIGA_EN
Robert Lewandowski mencetak hat-trick saat membawa Bayern Muenchen menang 3-0 atas Schalke 04 pada pekan ke-2 Bundesliga, Sabtu (24/8/2019).

BOLASPORT.COM - Mantan pemain Manchester United, Rio Ferdinand, mengatakan seharusnya Robert Lewandowski membuat petisi karena Ballon d'Or 2020 ditiadakan.

France Football, selaku pemberi penghargaan Ballon d'Or, telah memutuskan untuk membatalkan penyerahan bola emas pada tahun 2020.

Keputusan itu didasari dengan kondisi sepak bola yang mengalami dampak signifikan akibat pandemi COVID-19.

Kompetisi sepak bola di Eropa harus dihentikan sementara pada Maret 2020.

Beberapa kompetisi, seperti Bundesliga, Liga Spanyol, dan Liga Italia, baru bisa kembali bergulir pada Juni 2020.

Baca Juga: Bruno Fernandes: Juara Liga Europa Akan Tingkatkan Mentalitas Man United di Musim Depan

Sementara itu, Liga Prancis dan Liga Belanda memutuskan untuk menghentikan kompetisinya.

Padahal, jika Ballon d'Or tahun ini tak dibatalkan, Robert Lewandowski berpeluang besar memenangkan penghargaan tersebut.

Hal itu karena Lewandowski tampil luar biasa di musim ini dengan mencetak 53 gol di seluruh kompetisi.

Ia juga berkontribusi besar membawa Bayern Muenchen menjuarai Bundesliga dan DFB-Pokal.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Team Talk
REKOMENDASI HARI INI

Performa AC Milan Tak Enak Ditonton, Pensiunan Umur 70 Tahun pun Bisa Main Lebih Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136