Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Styria 2020 - Berkaca Hasil Oke di Jerez, Alex Marquez Optimistis

By Muhamad Husein - Kamis, 20 Agustus 2020 | 12:15 WIB
Pembalap Repsol Honda, Alex Marquez saat tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 24 Juli 2020.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Alex Marquez saat tampil pada sesi latihan bebas MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 24 Juli 2020.

BOLASPORT.COM - Pembalap Repsol Honda, Alex Marquez, yakin bisa meraih hasil bagus pada seri balap kelima MotoGP Styria 2020.

MotoGP Styria akan berlangsung pada akhir pekan ini, 21-23 Agustus 2020.

Balapan yang akan berlangsung di Red Bull Ring tersebut menjadi tantangan bagi Alex Marquez untuk bisa tampil melesat bersama motor RC213V.

Alex Marquez terbantu dengan proses adaptasi karena baru saja membalap di tempat yang sama pada seri sebelumnya, yaitu MotoGP Austria (16/8/2020).

Baca Juga: Bayern Muenchen ke Final Liga Champions, Lewandowski Ancam Rekor Gol Cristiano Ronaldo

Alex Marquez mengaku sudah mendapatkan kepercayaan diri, namun kondisi ini berubah setelah balapan sempat dihentikan.

Saat restart balapan, Marquez tidak memiliki perasaan yang sama setelah mengganti ban untuk balapan lanjutan selama 20 putaran.

Adik Marc Marquez itu pun harus puas finis di posisi ke-13. Namun begitu, dia optimistis bisa meraih hasil lebih baik pada MotoGP Styria.

Marquez menunjukkan hasil bagus ketika melakoni dua balapan di sirkuit yang sama pada awal musim MotoGP 2020.

Baca Juga: Terkenal Sangat Disiplin, Shin Tae-yong Dinilai Masih Sangat Lembut


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : hondaracingcorporation.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X