Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Membayangkan Skuat Bola Basket Milik Bali United

By Rinaldy Azka Abdillah - Kamis, 20 Agustus 2020 | 16:00 WIB
Logo Bali United.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Bali United.

BOLASPORT.COM - Beberapa waktu lalu Bali United telah mengumumkan bahwa mereka akan membentuk sebuah tim basket guna melebarkan sayap ke cabang olahraga lain.

Tentu hal tersebut menjadi angin segar untuk dunia bola basket Indonesia, khususnya warga Bali yang sudah lama tak punya klub profesional.

Maka saat ini langkah yang diambil oleh Bali United sudah sangat tepat jika ingin membuat kebanggaan lain untuk Pulau Bali.

Tepat seperti apa yang dikatakan oleh Yabes Tanuri selaku bos Bali United.

Baca Juga: Lika-liku Jalan Persib Bandung Kejar Target Juara Liga 1 2020

“Basket di Indonesia juga memiliki fans yang banyak dan kami ingin membesarkan komunitas kami di olahraga lain, tak hanya sepak bola.

“Kami ingin terus memberikan kebanggaan untuk Pulau Bali,” katanya beberapa waktu lalu seperti Bolasport.com beritakan.

Sebetulnya potensi Bali jika ditilik dalam beberapa tahun ke belakang selalu saja mempunyai pemain basket fenomenal di setiap zamannya.

Sebut saja sang legenda Riko Hantono, Cokorda bersaudara dan I Made Lolik Sudiadnyana, Brandon Jawato, hingga yang saat ini tengah menggelegar, yaitu Yesaya Saudale.

Baca Juga: Andrea Pirlo ke Juventus: Bukan Gambling, melainkan Planning (2)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com, berbagai sumber, iblindonesia.com
REKOMENDASI HARI INI

Punya Kebebasan Tak Terbatas, Nasib Messi Aman di Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X