Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Styria 2020 - Andrea Dovizioso Difavoritkan Menang Lagi

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 20 Agustus 2020 | 14:40 WIB
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, berpose dengan trofi kemenangan dari seri balap MotoGP Austria 2020.
TWITTER.COM/DUCATICORSE
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, berpose dengan trofi kemenangan dari seri balap MotoGP Austria 2020.

BOLASPORT.COM - Mantan pembalap MotoGP, Alex Criville, memberi dukungan kepada Andrea Dovizioso (Ducati) untuk meraih kemenangan lagi jelang MotoGP Styria 2020.

Andrea Dovizioso akan kembali mengikuti balapan pada seri kelima MotoGP 2020 di Red Bull Ring, Minggu (23/8/2020).

Dalam balapan bertajuk pertandingan ulang ini, Dovizioso diyakini bisa menjadi pemenang lagi sebab dalam balapan pertama di lintasan kota Spielberg itu, Dovizioso sukses meraih kemenangan pertama pada musim ini.

Baca Juga: Ayah Jorge Lozrenzo: Repsol Honda Punya Masalah Serius di MotoGP 2020

Pembalap Italia itu juga menjaga rekor Ducati yang belum pernah kalah saat perlombaan di Sirkuit Red Bull Ring.

Keyakinan Dovizioso bisa menjadi pemenang lagi di tempat tersebut muncul dari pandangan Alex Criville.

Pria Spanyol ini juga menyorot tentang keadaan Dovizioso yang memutuskan membatalkan negosiasi kontrak dengan Ducati.

Adapun Criville mempunyai alasan mendukung Dovizioso bisa mengukir hasil apik lagi.

Baca Juga: Bagaimana Pelatih Tercinta Mike Tyson, Cus D' Amato Meninggal?

"Andrea Dovizioso telah mengumumkan berpisah dengan tim Ducati. Sejak awal perlombaan, dia difavoritkan untuk memenangkan balapan," kata Criville dikutip BolaSport.com dari Marca.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Marca.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X