Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Man United Vs Tottenham Berpotensi Jadi Laga Pertama dengan Penonton

By Adi Nugroho - Kamis, 20 Agustus 2020 | 19:50 WIB
Ilustrasi berita Liga Inggris.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Inggris.

BOLASPORT.COM - Laga Manchester United kontra Tottenham Hotspur berpotensi menjadi partai pertama di Liga Inggris 2020-2021 yang akan dihadiri penggemar lagi di stadion.

Sebagian pertandingan Liga Inggris musim 2019-2020 telah dimainkan di stadion kosong karena pandemi virus corona atau COVID-19.

Para penggemar klub Liga Inggris tidak dapat menghadiri pertandingan karena pemerintah Inggris melarang pertemuan massa dalam jumlah besar.

Situasi tersebut akan terus berlanjut, bahkan ketika Liga Inggris 2020-2021 dimulai.

Baca Juga: Oscar De La Hoya Tegaskan Siap Bertinju Setelah 12 Tahun Pensiun

Akan tetapi, penggemar sepak bola di Inggris sepertinya bisa bersiap kembali ke stadion untuk menyaksikan langsung klub kesayangannya bermain.

Sebab, pemerintah Inggris telah mengindikasikan akan melakukan pelonggaran pembatasan sosial mulai 1 Oktober nanti seperti dilansir BolaSport.com dari Daily Mail.

Penggemar Manchester United dan Tottenham Hotspur bisa dibilang menjadi yang paling beruntung dengan adanya peraturan tersebut.

Baca Juga: Penyebab Lionel Messi Tak Mau Tukar Kostum dengan Pemain Bayern Muenchen

Pasalnya, laga Manchester United kontra Tottenham Hotspur kabarnya menjadi salah satu pertandingan pertama yang menghadirkan penonton di dalam stadion lagi.

Pertandingan Manchester United melawan Tottenham Hotspur di Liga Inggris 2020-2021 akan dimainkan pada 3 Oktober mendatang.

Apabila pemerintah Inggris benar-benar melonggarkan pembatasan sosial, maka laga Setan Merah tadi bisa dipastikan dapat disaksikan secara langsung lagi.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Liga Inggris 2020-2021 - Duo Manchester Absen Laga Pembuka, Liverpool Jamu Tim Promosi

Selain Manchster United melawan Tottenham Hotspur, terdapat beberapa laga lain yang juga masuk ke dalam usulan tersebut.

Pertandingan-pertandingan itu ialah Leeds United vs Manchester City, Aston Villa vs Liverpool dan Chelsea vs Crystal Palace.

Semua pertandingan itu dimainkan pada saat yang sama, yakni pekan ke-4 yang jatuh di tanggal 3 Oktober 2020.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Daily Mail
REKOMENDASI HARI INI

Persib Ditahan Semen Padang, Marc Klok: Mereka Parkir Bus dan Punya 11 Pemain di Belakang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X