Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Dukung Muridnya Jadi Suksesor Andrea Dovizioso

By Fauzi Handoko Arif - Sabtu, 22 Agustus 2020 | 15:30 WIB
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, ketika melakoni sesi latihan bebas MotoGP Styria di Red Bull Ring, Austria, 21 Agustus 2020.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, ketika melakoni sesi latihan bebas MotoGP Styria di Red Bull Ring, Austria, 21 Agustus 2020.

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, mendukung salah satu muridnya, Francesco Bagnaia, untuk menjadi suksesor alias penerus Andrea Dovizioso di tim Ducati.

Ducati dipastikan kehilangan Andrea Dovizioso pada musim depan setelah pembalap Italia itu tak mau menandatangani perpanjangan kontrak yang disodorkan mereka.

Alhasil, Ducati baru memiliki satu pembalap saja untuk mengarungi kompetisi MotoGP 2021 yakni Jack Miller.

Merespons hal ini, Ducati pun langsung "tancap gas" guna mendapatkan pendamping sepadan bagi Miller.

Hasilnya, selain Johann Zarco, Direktur Olahraga Ducati, Paolo Ciabatti, juga memasukkan Francesco Bagnaia dalam daftar kandidat pembalap mereka pada musim depan.

Baca Juga: MotoGP Styria 2020 - Andrea Dovizioso Sebut Saingan, Yamaha Tidak Dianggap

"Saat ini, kami sedang menetapkan Pecco (panggilan akrab Bagnaia) untuk diberi tambahan kontrak dua tahun. Setelah itu, kami akan memutuskan dia ada di tim pabrikan atau Pramac," kata Ciabatti kepada Sky Sports, dikutip BolaSport.com dari Corsedimoto.

"Kami juga akan melanjutkan kerjasama dengan Zarco dan mungkin kami juga akan menambahkan pembalap Moto2 yang berasal dari Italia," ucap dia menjelaskan.

Pernyataan Paolo Ciabatti ini mendapat dukungan dari eks pembalap Ducati, Valentino Rossi.

Sebagai mentor, Rossi menilai performa Francesco Bagnaia di tim satelit Ducati, Pramac Racing, cukup oke.


REKOMENDASI HARI INI

Penjelasan PSSI soal Pemain Abroad Timnas Indonesia yang Telat Gabung dan Menyusul

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136