Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berminat Beli Lionel Messi? Jangan Kaget, Ini Harganya

By Ade Jayadireja - Minggu, 23 Agustus 2020 | 06:00 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi.
TWITTER.COM/THEATHLETICUK
Megabintang Barcelona, Lionel Messi.

BOLASPORT.COM - Ada harga super mahal yang harus dibayar sebuah klub jika ingin menarik keluar Lionel Messi dari Barcelona.

Isu seputar masa depan Lionel Messi di Barcelona semakin ramai digodok oleh berbagai media.

Puasa gelar yang dialami Barca pada musim 2019-2020 menjadi faktor pendorong sang superstar untuk pergi dari Camp Nou.

Kapten timnas Argentina itu pun disebut telah bicara empat mata dengan pelatih baru Blaugrana, Ronald Koeman, dan menyatakan keinginannya untuk pergi.

Baca Juga: Andrea Pirlo Ingin Legenda AC Milan Temani Dirinya Rombak Juventus

Barcelona kini dihadapkan pada masalah besar, yakni terancam kehilangan pemain terbaik dalam sepanjang sejarah mereka.

Sebenarnya Barcelona tak ingin melepas Messi. Namun, jika terpaksa, mereka sudah menentukan harga.

Menurut laporan Mundo Deportivo, Barcelona hanya akan membuka pintu negosiasi bagi klub yang berani membayar klausul pelepasan Messi sebesar 700 juta euro (Rp 12,2 triliun).

Nominal tersebut bakal membuat Messi melesat jadi pemain termahal sedunia.

Rekor transfer saat ini masih dipegang oleh Neymar yang bernilai 222 juta euro ketika pindah dari Barcelona ke Paris Saint-Germain pada 2017.

Messi sendiri masih terikat kontrak di Barcelona hingga 2021.

Kalau menurut laman Transfermarkt, nilai pasar pemilik enam Ballon d'Or itu adalah 112 juta euro.

Baca Juga: Shin Tae-yong Akui TC Timnas Indonesia Lebih Bagus dari Sebelumnya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Mundo Deportivo
REKOMENDASI HARI INI

Gara-Gara Buang Keunggulan 3 Gol, Man City Dapat Rekor Nyeleneh di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136