Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tidak Ada Penambahan Kuota Pemain, 5 Pemain Brasil Terancam tak bisa Bermain

By Rinaldy Azka Abdillah - Senin, 24 Agustus 2020 | 21:30 WIB
Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita
Mochamad Hary Prasetya / BolaSport
Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita

BOLASPORT.COM - Beberapa waktu lalu sepak bola Indonesia dibuat gempar dengan datangnya lima orang asal Brasil guna bermain di Liga 1 2020.

Kala itu ada pergunjingan terkait lima pemain tersebut.

Jika pihak klub berkata bahwa kelima pemain tersebut merupakan sebuah program dari PSSI, justru federasi sepak bola Indonesia tersebut mengelaknya.

PSSI berkata bahwa kelima pemain tersebut bukan program dari federasi dan justru sebaliknya, itu adalah keinginan klub itu sendiri.

Baca Juga: Pelatih Fisik Bali United Beberkan Kondisi Para Pemainnya Saat Ini

Terkait hal tersebut, Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita mengatakan bahwa regulasi saat ini tidak dapat diganggu gugat.

Ia menjelaskan bahwa saat ini tidak akan ada penambahan kuota asing sebelum dibukanya jendela transfer.

“Intinya, tidak ada penambahan kuota dan slot pemain asing sebelum dibukanya jendela transfer (kedua)," ucapnya seeprti dikutip Bolasport.com dari Warta Kota, Senin (24/8/2020).

Baca Juga: Rekan Duet Ternyaman Otavio Dutra di Persija Jakarta

Meski pemain Brasil tersebut diproyeksikan untuk regulasi pemain U-20, tapi Akhmad Hadian Lukita menyebutkan bahwa itu bukan sebuah pengecualian.

Berapapun usianya, jika pemain tersebut berasal dari asing maka harus tetap mengikuti regulasi yang ada.

“Jadi, kalau soal pendaftaran pemain asing. Berapapun usianya tetap mengikuti prosedur pemain asing sesuai dengan regulasi pertama (awal),” sebutnya.

Baca Juga: Satu Alasan Otavio Dutra Tidak Mau Nonton Final Liga Champions

Dengan begitu maka kelima pemain tersebut terancam tidak bisa bermain di Liga 1 2020.

Sebelumnya beredar kabar bahwa kelima pemain tersebut diproyeksikan untuk memperkuat timnas U-19 Indonesia di ajang Piala Dunia U-20 di Indonesia mendatang.

Akan tetapi, Akhmad Hadian Lukita menjelaskan bahwa regulasi tambahan itu pun belum disahkan.

“Rencana amandemen itu masih berbentuk draf di PSSI,” ujarnya.

Baca Juga: Dimas Drajad Optimistis Kemampuannya Dapat Segera Kembali Seusai Alami Cedera

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Warta Kota
REKOMENDASI HARI INI

Batal di SUGBK, Dua Stadion Ini akan Jadi Opsi Kandang Timnas Indonesia di Semifinal dan Final ASEAN Cup 2024, Bukan Stadion Manahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136