Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Thiago Silva Sudah Pamitan ke PSG, Sinyal Segera Merapat ke Chelsea?

By Rebiyyah Salasah - Kamis, 27 Agustus 2020 | 15:30 WIB
Kapten Paris Saint-Germain, Thiago Silva, dilaporkan menjadi target transfer dari mantan klubnya AC Milan.
TWITTER.COM/TELLEMENT_FOOT
Kapten Paris Saint-Germain, Thiago Silva, dilaporkan menjadi target transfer dari mantan klubnya AC Milan.

BOLASPORT.COM - Kabar merapatnya Thiago Silva ke Chelsea semakin menguat setelah sang bek mengucap salam perpisahan untuk para penggemar Paris Saint-Germain (PSG). 

Thiago Silva dikabarkan akan segera merapat ke Chelsea menyusul kontraknya yang tak diperpanjang oleh PSG

Seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports, Silva dan Chelsea sudah mencapai kesepakatan dalam 48 jam terakhir. 

Bek asal Brasil ini juga disebut akan menjalani pemeriksaan medis dan segera bertolak ke London. 

Baca Juga: Setelah Final Liga Champions Thiago Silva Akan Beri Kepastian pada Chelsea

Kabar transfer Silva ke Chelsea diperkuat dengan pernyataan pakar transfer, Fabrizio Romano, dalam akun Twitter pribadinya. 

"Setelah (Ben) Chilwell, hari ini Thiago Silva telah menandatangani kontraknya dengan Chelsea, pengumuman diperkirakan segera diterbitkan," tulis Romano pada akun Twitter pribadinya, Rabu (26/8/2020). 

Silva sendiri sudah berpamitan kepada para penggemar PSG lewat unggahan di akun Instagram pada Rabu (26/8/2020). 

Padahal, kontraknya baru akan habis pada 31 Agustus 2020. 

Dia mengambil kesempatan untuk memberikan penghormatan kepada mantan pendukungnya dengan mengutip penyair Portugis terkenal, Fernando Pessoa. 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Instagram, Twitter, Sky Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X