Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Dianggap Pengkhianat Terbesar di Sejarah Sepak Bola

By Ade Jayadireja - Rabu, 2 September 2020 | 05:50 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi.
TWITTER.COM/THEATHLETICUK
Megabintang Barcelona, Lionel Messi.

BOLASPORT.COM - Keputusan Lionel Messi untuk meninggalkan Barcelona dianggap sebagai sebuah pengkhianatan besar.

Lionel Messi bersiap mengakhiri 16 tahun pengabdian untuk tim senior Barcelona.

Setelah mempersembahkan total 33 gelar buat raksasa Catalunya, kapten timnas Argentina itu terdorong untuk berganti seragam pada bursa transfer musim panas 2020.

Sang superstar disebut sudah mengajukan permohonan pergi dari klub dengan menggunakan klausul khusus dalam kontraknya.

Baca Juga: Chelsea Ingin Datangkan Kiper Baru, Kepa Ngotot Mau Bertahan

Langkah tersebut direspons keras oleh jurnalis kawakan Spanyol, Edu Aguirre.

Dia menilai Messi tak sepantasnya pergi di saat Barcelona dalam kondisi bobrok.

"Bagi saya, Messi melakukan pengkhianatan terbesar dalam sejarah sepak bola," kata Aguire seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Messi meninggalkan kapal ketika tenggelam. Dia seharusnya tidak pergi," ucap Aguire menambahkan.

Baca Juga: Kontrak di WWE Habis, ke Mana Tujuan Brock Lesnar Selanjutnya?

Messi sendiri masih sibuk bertarung dengan Barcelona terkait masalah kontrak.

Pihak Messi menilai klausul pelepasan senilai 700 juta euro (Rp 12, 2 triliun) yang tercantum di kontraknya sudah tidak berlaku terhitung akhir Agustus 2020.

Dengan demikian, kapten timnas Argentina itu bisa dibeli klub lain dengan harga jauh lebih rendah atau bahkan gratis.

Di sisi lain, pihak Barcelona bersikeras klausul pelepasan tersebut masih berlaku.

Pihak Blaugrana tetap berpegang teguh pada kontrak yang menyebutkan Messi tak bisa dilepas secara bebas karena baru mengajukan pemberitahuan pada Agustus.

Klub menilai batas akhir pengajuan pindah itu tetap pada bulan Juni sesuai kontrak awal.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Marca

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X