Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jerman Ditahan Imbang Spanyol 1-1, Timo Werner Jengkel

By Guntur Aji Bayu Riyanto - Jumat, 4 September 2020 | 16:00 WIB
Striker timnas Jerman, Timo Werner, merayakan golnya ke gawang timnas Spanyol dalam laga UEFA Nations League, Kamis (3/9/2020).
TWITTER.COM/DFB_TEAM
Striker timnas Jerman, Timo Werner, merayakan golnya ke gawang timnas Spanyol dalam laga UEFA Nations League, Kamis (3/9/2020).

BOLASPORT.COM - Striker timnas Jerman, Timo Werner, merasa jengkel usai Der Panzer ditahan imbang timnas Spanyol di ajang UEFA Nations League.

Timnas Jerman berhadapan dengan timnas Spanyol pada laga perdana Liga A Grup 4 UEFA Nations League 2020-2021, Kamis (3/9/2020) atau Jumat dini hari WIB.

Berduel di Mercedes-Benz-Arena, kedua tim harus puas berbagi angka setelah bermain imbang 1-1 selama 90 menit.

Der Panzer membuka keunggulan terlebih dahulu melalui Timo Werner pada menit ke-51.

Gol bermula ketika striker anyar Chelsea itu menerima umpan Robin Gosens dari sisi kiri gawang di dalam kotak penalti.

Berhasil mengelabui bek lawan, Timo Werner dengan tenang melepaskan sepakan ke pojok kanan gawang timnas Spanyol yang dijaga oleh David De Gea.

Baca Juga: Bikin 7 Penyelamatan Gemilang Kontra Jerman, Kiper Nomor Satu Man United Dipuji Luis Enrique

Kemenangan skuad Jaochim Low yang sudah berada di depan mata harus sirna di pengujung laga.

Ketika laga memasuki injury time, Jose Luis Gaya berhasil mencetak gol penyama kedudukan berkat sontekannya di mulut gawang.

Skor imbang 1-1 pun bertahan hingga wasit membunyikan peluit tanda akhir pertandingan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga 1 - Gol Tunggal Ciro Alves Bawa Persib Kalahkan Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X