Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 2020 Tanpa Degradasi, Barito Putera Fokus Turunkan Pemain Muda

By Wila Wildayanti - Kamis, 10 September 2020 | 06:15 WIB
Skuad Barito Putera saat menjalani uji coba jelang bergulirnya Shopee Liga 1 2020.
INSTAGRAM BARITO PUTERA
Skuad Barito Putera saat menjalani uji coba jelang bergulirnya Shopee Liga 1 2020.

Oleh karena itu Mundari Karya mengatakan tak ada masalah apabila harus menurunkan pemain muda pada lanjutan Liga 1 2020 ini.

"Bagi kami tidak masalah ya. Apalagi gak ada degradasi ya tentu saja kami harapkan pemain muda bisa memanfaatkan kesempatan ini," kata Mundari Karya kepada BolaSport.com, Rabu (9/9/2020).

Tak hanya itu, Mundari Karya bahkan mengaku bahwa pihak manajemen juga ingin memfokuskan pemain muda sebagai bentuk persiapan Liga 1 musim depan.

Hal itu juga sudah disampaikan kepada Djadjang Nurdjaman atau yang akrab disapa Djanur dan tim pelatih.

"Makanya kami bilang ke coach Djanur bahwa ini buat persiapan untuk kompetisi tahun depan 2021 dengan pemain-pemain muda," ucapnya.

Baca Juga: Akhir Pekan Nanti Para Pemain PSIS Semarang akan Lebih Lelah

"Apalagi sekarang ini kami sudah nyaris tidak punya pemain muda. Karena tiga tahun yang lalu kami bisa menemukan pemain-pemain muda hebat dan itu sudah laris semua ya. Bahan pemain muda dari Papua juga sudah tidak ada lagi," ujar Mundari Karya.

Mundari Karya tak mempermasalahkan persaingan karena Barito Putera akan tetap diperkuat oleh pemain-pemain hebat dan andalan untuk Liga 1 2020 ini.

"Masih ada M Riyandi, penjaga gawang yang juga memperkuat timnas dan sudah di tim sejak usia 16 tahun ya. Ada Dandi Maulana yang juga cukup banyak pengalaman. Untuk Bayu Pradana dan Rizky Pora juga tak diragukan kemampuannya," katanya.

Namun, Barito Putera juga memastikan masih akan diperkuat oleh tiga pemain asingnya, yakni Cassio de Jesus, A Rakic, dan Danilo Sekulic.

"Untuk yang lainnya semua sudah diisi oleh pemain muda dan ditambah pemain asing, ada tiga ya untuk pemain asing."

"Jadi sudah tidak ada masalah untuk persiapan Barito Putera dan kami juga sudah mempersiapkan diri langsung di Yogyakarta," tutur Mundari Karya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Sempat Kewalahan Saat Latihan Fisik, Bek Timnas Indonesia Beberkan Pesan Shin Tae-yong

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136