Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Naturalisasi, Madura United Fokus Pembinaan Pemain Muda

By Wila Wildayanti - Sabtu, 12 September 2020 | 20:15 WIB
Logo Madura United.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Madura United.

 

BOLASPORT.COM - CEO Madura United, Zia Ul Haq, mengatakan meski harus melakukan naturalisasi, pihaknya tetap berfokus pada pembinaan pemain muda.

Madura United kembali kedatangan amunisi baru keturunan Indonesia berpaspor Prancis bernama Mickael Partodiromo.

Tak hanya itu, Madura United pada lanjutan Liga 1 2020 ini juga mengenalkan banyak pemain muda yang diseleksi untuk memperkuat tim.

Bukan hanya pemain muda lokal, tapi juga pemain muda asing yang didatangkan tim berjulukan Sape Kerrab tersebut.

Baca Juga: Hasil P3 F1 GP Toskana 2020 - Tunjukkan Konsistensi, Valtteri Bottas Tercepat Lagi

Pemain asal Brasil, Robert Junior Rodrigues Santos, dan beberapa pemain muda lokal, seperti Fadillah Nur Rahman.

“Persiapan jangka panjang itu bukan hanya pemain asing. Tapi untuk pemain lokal pun Madura United dari awal selalu mempersiapkan pemain muda untuk regenerasi untuk pemain lama,” kata Zia Ul Haq kepada BolaSport.com, Sabtu (12/9/2020).

Namun, pemain muda lokal itu masih diseleksi oleh sang juru taktik Madura United, Rahmad Darmawan.

Bukan hanya itu, Madura United juga ikut menyeleksi pemain Elite Pro Academy (EPA) U-18, dan nantinya ada beberapa pemain yang akan dipilih tim pelatih sebagai pemain pelapis.

Hal itu dilakukan oleh Madura United sesuai dengan arahan PT Liga Indonesia Baru (LIB) yang meminta klub Liga 1 mendaftarkan pemain muda untuk antisipasi penyebaran Covid-19.

“Itu kan cukup lama dari 2017. Termasuk hari ini Sabtu (12/9/2020), ada 7 pemain elit pro dari pemain muda kami,” ucapnya.

Baca Juga: Persita Senior vs Persita U-20, Sarana Bangun Sinergi Dua Level Berbeda

Saat ini sudah ada empat pemain yang turut ikut latihan bersama tim senior dan pekan depan akan dipilih oleh tim pelatih siapa yang layak dan tidak untuk memperkuat tim pada lanjutan Liga 1.

“Ada pemain muda U-18 yang sudah memulai ikut latihan sekitar empat orang dan Rabu (16/9/2020) akan ada pengumuman pemain itu akan kemana dan siapa saja yang seleksi masuk tim utama,” tutur Zia.


REKOMENDASI HARI INI

Tepis UFC, Reug Reug Ungkap Alasan Tetap Setia di ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X