Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bagaimana Pandangan Roy Jones Jr tentang Sosok Mike Tyson?

By Fauzi Handoko Arif - Senin, 14 September 2020 | 14:15 WIB
Mantan juara tinju lima divisi, Roy Jones Jr., akan menjadi lawan Mike Tyson pada pertandingan ekshibisi.
TWITTER.COM/BADLEFTHOOK
Mantan juara tinju lima divisi, Roy Jones Jr., akan menjadi lawan Mike Tyson pada pertandingan ekshibisi.

BOLASPORT.COM - Legenda tinju, Roy Jones Jr, menjelaskan tentang sosok Mike Tyson menurut pandangannya.

Roy Jones Jr dan Mike Tyson sudah direncanakan akan bertarung ekshibisi pada 28 November mendatang.

Jelang pertarungan tersebut, Roy Jones Jr membicarakan tentang sosok Tyson dimatanya.

Sosok berjuluk Captain Hook itu menilai Tyson adalah petinju kuat dan mempunyai aura menyeramkan.

Baca Juga: Valentino Rossi Bongkar Impiannya yang Dihancurkan Joan Mir

"Dia tetap Mike Tyson,yang terkuat, dan petinju paling eksplosif yang pernah ada di ring tinju," kata Jones dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.

"Jika misalnya saya membuat kesalahan yang sampai terlibat dengan dia. Dia tetap orang besar dan dia orang yang suka meledak," katanya menambahkan.

Tyson bagi Jones bukan sekadar petinju biasa, tetapi merupakan pemilik ledakan pukulan yang dashyat.

Petinju 51 tahun itu menilai Tyson merupakan petinju dengan finisher yang kejam.

Baca Juga: Kekesalan Maverick Vinales Usai Kena Kutukan pada MotoGP San Marino 2020

Tyson bahkan sering memenangkan pertarungan pada ronde pertama ketika masih berkarier sebagai petinju profesional.

Alhasil Jones tak ragu untuk menyamakan Tyson dengan legenda tinju lainnya George Foreman.

"Dia mempunyai ledakan pukulan di ronde pertama dan saya tidak," tutur Jones.

"Saya memang mempunyai ledakan di ronde pertama, tetapi dia lebih dikenal mempunyai lebih banyak melenyapkan lawan di ronde pertama daripada siapapun selain mungkin George Foreman," ujarnya lagi.

Baca Juga: MotoGP San Marino 2020 - Muslihat Franco Morbidelli untuk Jadi Pemenang

Pengetahuan Jones tentang sosok Tyson ini tidak akan membuat gentar untuk kabur dalam pertarungan.

"Ketika tiba waktunya untuk bertarung, kami akan bertarung," ujar Jones.

"Jika bertarung dalam gigitan, kami akan saling menggigit. Apapun yang harus terjadi, maka itu akan terjadi," katanya melanjutkan.

Peraih perak Olimpiade Seoul 1988 sudah 75 kali bertarung dalam tinju profesionalnya.

Jones dalam jumlah pertarungannya tersebut sudah merasakan menang 66 kali dan kalah 9 kali.

Baca Juga: Klasemen Sementara MotoGP - Andrea Dovizioso Kudeta Puncak Klasemen

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : skysports.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Sidang Komdis PSSI - Pelukkan Oknum Suporter ke Pemain Persija Berbuah Hukuman Denda Puluhan Juta bagi Arema FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X