Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Putuskan Hijrah ke Chelsea, Timo Werner Sempat Sulit Move On dari Liverpool

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 17 September 2020 | 02:00 WIB
Penyerang anyar Chelsea, Timo Werner.
TWITTER.COM/UBERCHELSEAFC
Penyerang anyar Chelsea, Timo Werner.

BOLASPORT.COM - Timo Werner mengaku sempat sulit untuk melupakan Liverpool saat memutuskan hijrah ke klub Liga Inggris lainnya, Chelsea.

Timo Werner menjadi salah satu rekrutan terbesar Chelsea pada bursa transfer musim panas ini.

Chelsea memboyong Werner dari RB Leipzig dengan biaya transfer mencapai 53 juta euro atau Rp 928 miliar.

Chelsea berhasil mengalahkan Liverpool dalam perburuan penyerang asal Jerman tersebut.

Liverpool mundur dari perburuan Werner setelah menyatakan tak sanggup untuk membayar biaya transfer yang ditetapkan RB Leipzig.

Baca Juga: Spurs Jadi yang Terdepan Gaet Gareth Bale, Jose Mourinho Diklaim Kena Panic Buying

Werner memang mencuri perhatian banyak klub besar setelah tampil apik bersama RB Leipzig.

Werner berhasil mencetak 34 gol dan 13 assist dari 45 pertandingan di semua kompetisi bersama RB Leipzig.

Akan tetapi, Werner sempat mengaku sulit untuk melupakan tawaran dari Liverpool kepada dirinya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Goal
REKOMENDASI HARI INI

Respons Erick Thohir Soal Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang yang Ludes Terjual

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X