Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nasib Luis Suarez Terkatung-katung Meski Sudah Miliki Paspor Italia, Juventus-Barcelona Tak Menginginkannya

By Bagas Reza Murti - Jumat, 18 September 2020 | 05:00 WIB
Penyerang Barcelona, Luis Suarez, tengah dalam persimpangan jalan, antara bertahan atau pindah ke klub baru pada bursa transfer musim panas 2020.
TWITTER.COM/BARCATIMES
Penyerang Barcelona, Luis Suarez, tengah dalam persimpangan jalan, antara bertahan atau pindah ke klub baru pada bursa transfer musim panas 2020.

BOLASPORT.COM - Walau Luis Suarez telah memiliki paspor Italia karena sudah lolos tes bahasa, namun nasibnya justru terkatung-katung.

Striker Barcelona, Luis Suarez, dikabarkan telah berhasil melewati ujian untuk mendapatkan paspor Italia pada Kamis (17/9/2020).

Secara mengejutkan, Suarez pergi ke Italia, tepatnya di Universitas degli Stranieri di Perugia untuk menjalani tes bahasa.

Tes bahasa tersebut adalah bagian dari proses mendapatkan paspor Italia oleh mantan penyerang Liverpool itu.

Suarez menjalani tes di tengah kedekatannya dengan Juventus.

Baca Juga: Kostum Ke-3 Tottenham Tak Bertuah, Pasukan Jose Mourinho Mandek di Liga Europa

Ia membutuhkan paspor Italia karena Juventus sudah menggunakan semua jatah pemain non-Uni Eropa.

Suarez bisa mendapatkan paspor karena istrinya adalah orang keturunan Italia, tetapi dia harus lebih dulu lulus tes bahasa.

Dilansir BolaSport.com dai Calciomercato, Suarez pun menyelesaikan ujian hanya dengan waktu 40 menit saja.

Namun demikian, proses pengajuan paspor tersebut ternyata tak menguntungkan Suarez.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Goal , twitter.com/FabrizioRomano
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Medi Yoku Jadi MVP, Tim Megawati Ranking Ke-3

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X