Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sempat Tertinggal, Persib Bandung Akhirnya Kalahkan Bandung United

By Rinaldy Azka Abdillah - Sabtu, 19 September 2020 | 17:37 WIB
Logo Persib Bandung.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Logo Persib Bandung.

BOLASPORT.COM - Persib Bandung sukses mengalahkan Bandung United dalam laga uji coba yang dilaksanakan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (19/9/2020).

Pertandingan antara Persib Bandung melawan Bandung United sendiri berakhir dengan skor 5-1 untuk tim berjulukan Maung Bandung.

Pada jalannya babak pertama, Bandung United sukses membuat Persib Bandung merasa tertekan.

Bahkan Persib Bandung harus tertinggal lebih dulu seusai Ilham Qolba sukses membobol tim anak asuh dari Robert Rene Alberts itu pada menit ke-14.

Baca Juga: Harapan Supriadi Timnas U-19 Indonesia Bisa Kembali Kalahkan Qatar

Berawal dari kelengahan pemain belakang Persib Bandung, pemain sayap kanan Bandung United, Arsan berhasil memberikan operan mendatar kepada Ilham Qolba.

Ilham Qolba yang berdiri bebas berhasil berlari mendekati gawang Persib dan dengan dinginnya melesatkan bola ke dalam gawang yang di jaga oleh Teja Paku Alam.

Persib Bandung yang tertekan tentu berusaha untuk menyamakan kedudukan.

Apalagi Bandung United yang mentas di Liga 3 akan membuat nama Persib Bandung rusak jika berhasil mengalahkan tim utamanya.

Baca Juga: Pemain Mimpi Buruk Timnas Indonesia Terlibat Perselisihan, FAM Tunggu Keputusan FIFA


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Tak Enak Hati Usai Salah Sebut Nama Shin Tae-yong, Sampai Mohon Maaf Dihadapan Awak Media

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X