Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selain Valentino Rossi, Sang Murid Juga Akan Resmi Diumumkan Tim Barunya Akhir Pekan Ini?

By Diya Farida Purnawangsuni - Rabu, 23 September 2020 | 15:35 WIB
Selebrasi pembalap Pramac Racing, Francesco Bagnaia, setelah merebut posisi start ketiga pada kualifikasi MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 25 Juli 2020.
TWITTER.COM/PRAMACRACING
Selebrasi pembalap Pramac Racing, Francesco Bagnaia, setelah merebut posisi start ketiga pada kualifikasi MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 25 Juli 2020.

BOLASPORT.COM - Teka-teki mengenai pendamping Jack Miller di tim Ducati pada musim depan sepertinya akan terjawab akhir pekan ini.

Dikutip dari Crash, Ducati bakal mengumumkan secara resmi Francesco Bagnaia sebagai pembalap mereka pada MotoGP 2021.

Saat ini, baik Jack Miller maupun Francesco Bagnaia masih berstatus sebagai pembalap tim satelit Ducati, Pramac Racing.

Performa apik yang ditunjukkan selama musim lalu dan separuh musim ini menjadi pertimbangan Ducati untuk memberi Miller dan Bagnaia promosi ke tim pabrikan.

"Kami telah memutuskan untuk fokus kepada pembalap-pembalap muda, saya pikir hal ini lebih cocok dengan gaya kami dan juga lebih masuk akal," kata Direktur Balapan Ducati, Gigi Dall'Igna, dikutip dari Speedweek.

Baca Juga: Sayang Sekali, Indonesia Cuma Dapat 1 Pemenang di Poling Pebulu Tangkis Terbaik Dekade 2010an

Jack Miller memang sudah pasti membalap untuk tim Ducati setelah meneken kontrak kerja pada akhir Mei lalu.

Selanjutnya, Ducati masih berjuang untuk melanjutkan kerja sama dengan pembalap andalan mereka dalam beberapa musim terakhir, Andrea Dovizioso.

Namun, proses negosiasi di antara Ducati dan Dovizioso tak berjalan mulus.

Alih-alih mencapai kata sepakat, kedua belah pihak justru memilih untuk berpisah jalan.


REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X