Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fix! Barcelona Boyong Sergino Dest dari Ajax, Lebih Murah dari Harga Jual Nelson Semedo

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 27 September 2020 | 10:00 WIB
Bek kanan Ajax Amsterdam, Sergino Dest, menjadi incaran dua tim raksasa Eropa, Barcelona dan Bayern Muenchen.
TWITTER.COM/MIASANMIA
Bek kanan Ajax Amsterdam, Sergino Dest, menjadi incaran dua tim raksasa Eropa, Barcelona dan Bayern Muenchen.

BOLASPORT.COM - Raksasa Liga Spanyol, Barcelona, dilaporkan telah berhasil memboyong bek kanan Ajax Amsterdam, Sergino Dest.

Dalam beberapa hari terakhir, Barcelona memang terus dikaitkan dengan kepindahan Sergino Dest.

Barca ingin menjadikan Dest sebagai pengganti ideal Nelson Semedo yang dijual ke Wolverhampton Wanderers dengan harga 30 juta euro atau sekitar Rp 521 Miliar pada Rabu (23/9/2020).

Semedo dikontrak Wolves selama tiga tahun.

Kepergian pemain timnas Portugal itu membuat Barca hanya memiliki satu bek kanan, Sergi Roberto.

Baca Juga: Man United Ditolong Tiang Gawang, Solskjaer: Untung Tak Ada Jose Mourinho!

Kini, fans Barca bisa bernafas lega setelah Dest setuju untuk pindah ke Camp Nou.

Pakar transfer, Fabrizio Romano, telah mengonfirmasi kabar itu dengan menyatakan bahwa Ajax Amsterdam telah setuju melepas pemain berusia 19 tahun itu ke Barca.

Barca membeli Dest seharga 22 juta euro (Rp 382 miliar) dengan durasi kontrak selama lima tahun.

Laporan dari itu juga menyebut bahwa transfer Dest bakal diumumkan Barca pada awal minggu depan.


Editor : Beri Bagja
Sumber : twitter.com/FabrizioRomano

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X