Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Kapten di Borneo FC, Diego Michiels Berperan sebagai Penghubung Pemain dengan Manajemen

By Abdul Rohman - Senin, 28 September 2020 | 13:45 WIB
Bek Borneo FC, Diego Michiels, saat pertandingan melawan Persija Jakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jaakarta, (1/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Borneo FC, Diego Michiels, saat pertandingan melawan Persija Jakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jaakarta, (1/3/2020)

BOLASPORT.COM - Bek sayap Borneo FC, Diego Michiels menyebut sejak dipercaya menjadi kapten tim ia mempunyai tanggung jawab yang harus diemban di dalam skuat.

Diego Michiels mulai dipercaya menjadi kapten Borneo FC sejak musim 2017.

Sementara itu, kebersamaan Diego Michiels dengan Borneo FC bisa dikatakan sudah terjalin cukup lama.

Diego Michiels mulai berkostum Borneo FC sejak Agustus 2015.

Baca Juga: Pulih dari Covid-19, Pebulu Tangkis India Tak Sabar Kembali Latihan

Sejak menjadi kapten Borneo FC, Diego mengatakan bahwa ia mempunyai peran yang lebih di dalam skuat.

Diego juga berperan sebagai penghubung antara pemain dengan manajemen Borneo FC.

"Pasti ada beda, soalnya saya harus tanggung jawab kepada klub juga, teman-teman juga, saya harus bisa jadi contoh yang baik," ujar mantan pemain Sriwijaya FC.

"Kalau ada pemain-pemain Borneo FC ada apa-apa bisa sharing ke saya dan bisa saya sampaikan ke manajemen tim. Intinya tanggung jawab lebih besar," ujar Diego.

Baca Juga: VIDEO - Cristiano Ronaldo Cetak Gol dengan Mengawang di Udara Lagi

Lebih lanjut, Diego pun mempunyai keinginan pensiun di Borneo FC.

"Insya Allah ada keinginan untuk pensiun di Borneo FC dan saya sudah umur 30 tahun," kata Diego.

"Saya belum tahu main sampai usia berapa dan saya rasa tidak mau pindah klub," sambung mantan pemain Mitra Kukar.

Keinginan Diego untuk pensiun di klub yang berasal dari Samarinda itu juga tergantung keputusan manajemen Borneo FC.

Diego mengaku akan menerima apapun yang diputuskan oleh manajemen Borneo FC terkait hal tersebut.

"Tetapi tergantung Presiden klub Borneo FC, pak Nabil," kata pemain bernomor punggung 24.

"Kalau saya masih dibutuhkan, saya akan tetap siap main," ujar pemain berusia 30 tahun.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X