Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengakuan Franco Morbidelli, Valentino Rossi Pembalap Tercepat pada MotoGP Catalunya 2020

By Agung Kurniawan - Selasa, 29 September 2020 | 00:00 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, membonceng race steward balapan MotoGP Catalunya 2020 menuju garasi timnya usai terjatuh di tikungan 2 Sirkuit Catalunya-Barcelona, Spanyol, Minggu (27/9/2020).
CRASH.NET
Pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi, membonceng race steward balapan MotoGP Catalunya 2020 menuju garasi timnya usai terjatuh di tikungan 2 Sirkuit Catalunya-Barcelona, Spanyol, Minggu (27/9/2020).

BOLASPORT.COM - Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli, turut memberikan komentar terkait penampilan Valentino Rossi yang berujung dengan hasil pahit pada MotoGP Catalunya 2020.

Penampilan kuat yang ditunjukkan oleh pembalap Monster Energy Yamaha, Valentino Rossi sepanjang akhir pekan balapan MotoGP Catalunya 2020 harus sirna melalui sebuah kecelakaan.

Start dari urutan ketiga, perjuangan Valentino Rossi merengkuh podium ke-200 di kelas utama berakhir dini usai terjatuh di tikungan 2 Sirkuit Catalunya, Minggu (27/9/2020).

Padahal saat itu Valentino Rossi sedang menduduki posisi kedua lantaran baru saja berhasil melakukan manuver dari kesalahan yang dilakukan oleh Franco Morbidelli yang sempat melebar.

Baca Juga: Daripada Putus Asa karena Gagal, Valentino Rossi Lihat Sisi Positif dari MotoGP Catalunya 2020

Pembalap berjuluk The Doctor itu kian tidak bisa menyembunyikan rasa sesalnya saat dia sadar punya peluang untuk menyusul rider Petronas Yamaha SRT lainnya, Fabio Quartararo.

Di sisi lain, kecelakaan serta kegagalan yang dialami oleh Valentino Rossi untuk merebut podium pada MotoGP Catalunya 2020 turut mengundang sorotan Franco Morbidelli.

Franco Morbidelli mengungkapkan rasa sesalnya atas hasil dan kecelakaan yang dialami oleh pembalap berusia 41 tahun itu saat balapan memasuki lap ke-16 dari total 24 lap.

"Saya merasa kasihan dengan Valentino Rossi, dia tidak layak untuk meraih hasil tersebut," kata Franco Morbidelli, dilansir BolaSport.com dari laman Motorsport-Total.

Baca Juga: Ketakutan Rossi pada Suzuki dalam Kecelakaan 'Memalukan' MotoGP Catalunya 2020


REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X