Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Empat Pemain Persebaya Positif Covid-19, Ini Kata Aji Santoso

By Arif Setiawan - Selasa, 29 September 2020 | 18:00 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.
Persebaya.id
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.

BOLASPPORT.COM - Sebanyak enam personil tim Persebaya Surabaya telah dinyatakan positif Covid-19 setelah menjalani tes swab.

Hasil tersebut diketahui setelah Persebaya jalani tes swab yang diselenggarakan oleh PT Liga Indonesia Baru (LIB) pada Sabtu (26/9/2020).

Sebanyak enam personil tim Persebaya dinyatakan positif Covid-19.

Enam personil yang dimaksud terdiri dari empat pemain dan dua ofisial Persebaya.

Hal tersebut dikabarkan langsung oleh Presiden Persebaya Surabaya, Azrul Ananda.

Baca Juga: Kesiapan PSSI dan PT LIB jika Polri Beri Izin Kompetisi Liga 1 dan Liga 2 Bergulir

Akan tetapi Azrul belum membuka identitas siapa saja yang dinyatakan positif Covid-19.

"Apa yang khawatirkan lebih cepat dari dugaan, ada enam anggota tim Persebaya yang positif," kata Azrul Ananda, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persebaya.

Menanggapi ini, pelatih Persebaya, Aji Santoso mengungkapkan rasa salutnya kepada pihak manajemen yang berani terus terang jika ada yang dinyatakan positif Covid-19.

"Saya jujur sangat salut dengan manajemen saya," ucap Aji dikutip dari Kompas.com.

"Manajemen Persebaya yang jujur berterus terang mengatakan ada pemain dan ofisial kami yang positif," ujarnya.

Baca Juga: Shin Tae-yong Gelar Program Penguatan Pemain Timnas U-19 Indonesia yang Sempat Tertunda Sebelum ke Turki

Lebih lanjut Aji berharap langkah yang dilakukan manajemen Persebaya bisa diikuti klub lainnya.

Sehingga ketika ada pemain yang positif Covid-19, klub harus berani mengungkapnya.

Semua dilakukan untuk keselamatan semua pihak.

"Akan lebih baik jika ini menjadi contoh bagi klub lain kalau memang ada yang keadaannya sama dengan Persebaya," ucap Aji.

"Harus berani mengungkap karena ini untuk keselamatan jiwa pemain, pelatih, ofisial, dan masyarakat yang lain," tuturnya.

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.
HABIBUR ROHMAN/TRIBUN JATIM
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.

Baca Juga: Liga 1 Resmi Ditunda, Nasib Klub yang Sudah Tiba di Yogyakarta Gimana?

Semenatara itu tak hanya Aji yang memberikan apresiasi terhadap langkah manajemen Persebaya.

Direktur Utama PT LIB, Akhmad Hadian Lukita juga melakukan hal yang sama.

"Kami apresiasi keterbukaan Persebaya Surabaya," ucap Hadian Lukita.

"Karena dengan terbuka sesuai protokol kesehatan harus ditangani sesuai SOP agar cepat pulih dan dapat mencegah penularan yang lebih luas," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Kompas.com, Persebaya.id
REKOMENDASI HARI INI

Siap Bersaing, Alfriyanto Nico Bertekad Rebut Tempat Utama di Timnas Indonesia untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136