Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RESMI - Francesco Bagnaia Gantikan Andrea Dovizioso di Tim Pabrikan Ducati

By Fauzi Handoko Arif - Rabu, 30 September 2020 | 16:46 WIB
Pembalap Pramac Racing, Francesco Bagnaia.
MOTOGP.COM
Pembalap Pramac Racing, Francesco Bagnaia.

BOLASPORT.COM - Ducati telah mengumumkan Francesco Bagnaia menjadi pengganti Andrea Dovizioso di tim pabrikan pada 2021.

Teka-teki siapa pengganti Andrea Dovizioso terjawab sudah melalui laporan yang dikutip BolaSport.com dari laman MotoGP.

Francesco Bagnaia yang merupakan murid Valentino Rossi telah dipilih Ducati untuk menemani Jack Miller di tim pabrikan.

Selama perlombaan musim ini, Bagnaia sukses mencuri perhatian.

Baca Juga: Jelang UFC 254, Khabib Bikin Pegulat Berbadan Besar Tergeletak Tak Berdaya

Pembalap Italia itu sebenarnya mempunyai peluang meraih podium pertamanya dengan cepat pada GP Andalusia.

Namun saat Bagnaia sukses menembus posisi kedua, tiba-tiba motornya mengalami masalah teknis dan gagal finis.

Bagnaia kemudian mendapatkan nasib sial ketika sesi latihan bebas GP Republik Ceska.

Dia mengalami kecelakaan dan absen mengikuti balapan selama tiga pertandingan.

Baca Juga: Besok Drawing Liga Champions, Tinggal Tunggu 3 Klub Lagi



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X