Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penundaan Liga 1 2020 Membuat Pemain PSIS Semarang Speechless

By Arif Setiawan - Kamis, 1 Oktober 2020 | 23:15 WIB
Kapten PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto, usai mencetak gol ke gawang Arema FC, Sabtu (14/3/2020)
TRIBUN JATENG/FRANCISKUS ARIEL SAPUTRA
Kapten PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto, usai mencetak gol ke gawang Arema FC, Sabtu (14/3/2020)

Bahkan pemain yang berposisi sebagai penyerang ini kehabisan kata-kata menerima kenyataan bahwa kompetisi kembali harus ditunda.

Baca Juga: Perasaan Pemain Jebolan Garuda Select Promosi ke Tim Senior Persija

"Saya tidak bisa berkata-kata apalagi," kata Hari Nur, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jateng.

"Speechless dengan situasi yang ada ini," ujarnya.

Kekecewaan diyakini Hari Nur juga dirasakan pemain PSIS lainnya.

Pasalnya para pemain telah berkerja keras mempersiapkan diri melanjutkan Liga 1.

Striker PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto, mendapatkan pengawalan ketat dari bek Tira-Persikabo, Rifad Marasabessy, pada laga pekan ke-12 Liga 1 2019.
INSTAGRAM PSIS
Striker PSIS Semarang, Hari Nur Yulianto, mendapatkan pengawalan ketat dari bek Tira-Persikabo, Rifad Marasabessy, pada laga pekan ke-12 Liga 1 2019.

Baca Juga: Liga 1 2020 Mundur, Gaji 50% untuk Pemain Arema FC Mundur Juga

Namun meski begitu, Hari Nur tetap akan mengikuti aturan yang ada.

"Kami sudah melakukan persiapan tapi kompetisi yang segera akan dimulai justru ditunda," ucap Hari nur.

"Secara pribadi cukup sedih dan kecewa.

"Tapi mau bagaimana lagi, kita harus mengikuti aturan yang ada," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Selamat Hari Kesaktian Pancasila bolasporter. Tetap menjaga kebersihan, gunakan masker, dan menjaga jarak. #pancasila #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Tribun Jateng
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X