Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liga 1 2020 Ditunda Hanya 1 Bulan, Arema FC Perpanjang Persiapan Tim

By Hugo Hardianto Wijaya - Jumat, 2 Oktober 2020 | 14:45 WIB
Asisten pelatih Arema FC Charis Yulianto menjelaskan persiapan program latihan perdana kepada Kuncoro dan Singgih Pitino serta General Manajer Ruddy Widodo di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Senin (03/08/2020) sore.
KOMPAS.com/Suci Rahayu
Asisten pelatih Arema FC Charis Yulianto menjelaskan persiapan program latihan perdana kepada Kuncoro dan Singgih Pitino serta General Manajer Ruddy Widodo di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Senin (03/08/2020) sore.

BOLASPORT.COM - General Manager Arema FC, Ruddy Widodo, memastikan timnya akan tetap menggelar persiapan Liga 1 2020 karena hanya ditunda selama satu bulan.

PSSI telah resmi menunda pelaksanaan Liga 1 2020 akibat tidak terbitnya izin keramaian dari Polri.

Begitu pula PT Liga Indonesia Baru (LIB) menghargai keputusan PSSI dan merencanakan penundaan kompetisi selama satu bulan.

Harapannya, kompetisi musim ini bisa berlanjut kembali pada November mendatang.

Baca Juga: Kabar Terbaru Pelatih Kiper Persib Usai Jalani Operasi Hernia

Penundaan kompetisi yang hanya berlangsung selama satu bulan membuat Arema FC memutuskan untuk tidak meliburkan agenda tim.

General Manager Arema FC, Ruddy Widodo, memastikan kegiatan timnya akan tetap aktif hingga Liga 1 2020 dimulai kembali.

Di sisi lain, dengan tetap menggelar latihan rutin, kondisi fisik para pemain Arema FC akan jauh lebih terjaga sebelum memulai liga.

“Saat ini Arema masih tetap latihan," kata Ruddy Widodo dilansir Bolasport.com dari Kompas.

Baca Juga: Diam-diam Valentino Rossi Jadi Bahan Gunjingan Pembalap 3 Besar di MotoGP Catalunya

"Ditundanya hanya satu bulan, siapa tahu tidak sampai satu bulan bisa mulai lagi. Arema siap main kapan saja,” kata pria berkacamata tersebut.

Dengan tidak meliburkan para pemain, Singo Edan juga meminimalisasi angka kerugian yang dialami timnya.

Setidaknya secara teknis, Arema FC tidak mengalami kerugian dari segi kekompakan tim.

“Kalau dari sisi teknis tidak rugi karena untuk kekompakan tim," tutur Ruddy Widodo.

Baca Juga: Latihan Tim Diliburkan, Presiden Klub Beri Pesan kepada Pemain Persik

"Kalau kerugian di keuangan rutin operasional saja,” tutur pria asal Madiun.

Di sisi lain, tim pelatih Arema FC memutuskan untuk memberi keringanan bagi Hendro Siswanto dkk.

Bila satu bulan terakhir skuad Singo Edan digembleng dengan latihan selama enam hari dalam seminggu dan porsi latihan dua kali sehari, kini intensitasnya akan diturunkan.

“Mulai minggu ini latihan Senin sampai Jumat. Sabtu dan Minggu libur,” tukas Ruddy Widodo.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Chelsea berpotensi menjadikan Kepa Arrizabalaga sebagai pemain magabut alias makan gaji buta di bangku cadangan. Kepa Arrizabalaga menyandang gelar sebagai kiper termahal dunia setelah dibeli Chelsea dari Athletic Bilbao dengan mahar 71,6 juta euro atau Rp 1,3 triliun. Diharapkan memperkokoh pertahanan The Blues, sosok asal Spanyol itu justru hobi bikin blunder. Masalahnya, menurut laporan Mirror yang dikutip BolaSport.com, Chelsea kesulitan dalam menemukan peminat Kepa. Masih dari sumber serupa, jika gagal mendapatkan peminat, Chelsea akan rela menggaji Kepa hanya untuk menjadi penghangat bangku cadangan. #kepa #chelseafc #bolasportcom #bolastylo #bolanas #juaradotnet #superballid #sportfeat #gridnetwork

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X