BOLASPORT.COM - Pucuk klasemen sementara Liga Italia 2020-2021 saat ini dikuasai oleh Sassuolo yang sukses meraih kemenangan besar atas Crotone.
Pekan ketiga Liga Italia 2020-2021, Sabtu (3/10/2020) dibuka dengan laga yang mempertemukan antara Fiorentina dan Sampdoria.
Fiorentina menjamu Sampdoria di kandang mereka, Stadion Artemio Franchi berbekal kekalahan 3-4 dari Inter Milan pekan lalu.
Sementara Sampdoria juga datang dengan hasil kurang maksimal usai dibekuk tim promosi, Benevento dengan skor 2-3.
Baca Juga: Hasil Liga Italia - Gol Pemain Gratisan Buat AS Roma Pecundangi Udinese
Namun, laga yang berlangsung di Stadion Artemio Franchi jutsru menjadi milik tim tamu.
Sampdoria mampu membuat tuan rumah La Viola dipaksa menyerah dengan skor 2-1.
???? We can be heroes, just for one day ????
????????????????????????#ForzaSasol pic.twitter.com/NvRDhZEMAJ
— U.S. Sassuolo (@SassuoloUS) October 3, 2020
Sampdoria sudah unggul lebih dulu lewat penalti Fabio Quagliarella pada menit ke-42.
Gol tersebut menjadi satu-satunya gol yang tercipta di babak pertama.
Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City Main Imbang, Everton Tak Terbendung
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | Legaseriea.it, sofascore.com |
Komentar