Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Repsol dan Honda Batal Bubar pada MotoGP 2021, Efek Marc Marquez?

By Agung Kurniawan - Minggu, 4 Oktober 2020 | 11:40 WIB
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, hampir melakukan comeback impresif andai tidak mengalami kecelakaan pada balapan MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 19 Juli 2020.
HONDA RACING CORPORATION
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, hampir melakukan comeback impresif andai tidak mengalami kecelakaan pada balapan MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez, Spanyol, 19 Juli 2020.

BOLASPORT.COM - Sempat dikabarkan akan bercerai, Honda dan Repsol kini justru dirumorkan akan melanjutkan kerja sama mereka pada MotoGP.

Belum lama ini, Repsol dan Honda dikabarkan akan mengakhiri kemitraan mereka yang sudah terjalin selama 25 tahun atau tepatnya sejak musim 1995.

Kerja sama yang terjalin terlalu lama disebut sebagai salah satu alasan Honda tidak berencana untuk terus berkolaborasi dengan Repsol.

Jebloknya performa Honda pada MotoGP 2020 pun bisa menjadi salah satu alasan bagi Repsol untuk keluar dari Honda.

Baca Juga: Saking Sayangnya, Marc Marquez Berharap Dikalahkan Sang Adik di MotoGP

Namun begitu, seperti dilansir BolaSport.com dari Speedweek, rumor tersebut tidak akan terwujud musim depan.

Perusahaan migas asal Spanyol tersebut akan melanjutkan kerja sama dan menjadi penyokong utama Honda untuk dua musim ke depan (2021-2022).

Masih dari sumber yang sama, Repsol mempertimbangkan untuk tetap bermitra dengan Honda mengingat Marc Marquez masih akan menjadi sosok integral.

Pembalap asal Spanyol itu sudah meneken kontrak baru bersama Honda yang akan berlaku hingga musim 2024.

Baca Juga: Antara Marc Marquez dan Mesin, Honda Punya Kans Keluar dari Neraka Jika...


REKOMENDASI HARI INI

Sukses Tahan Semen Padang, Bernardo Tavares: PSM Membuat Sejarah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X