Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Instruksi Sang General Manager untuk Para Pemain Arema FC

By Rinaldy Azka Abdillah - Sabtu, 17 Oktober 2020 | 18:40 WIB
Rudy Widodo (General Manager Arema FC/kiri) dan Candra Wahyudi (Manajer Persebaya Surabaya/tengah).
japrit
Rudy Widodo (General Manager Arema FC/kiri) dan Candra Wahyudi (Manajer Persebaya Surabaya/tengah).

BOLASPORT.COM - Arema FC saat ini masih melakukan kegiatannya dalam berlatih bersama.

Tim besutan Carlos Oliveira itu enggan untuk menghentikan kegiatannya tersebut meski belum ada kepastian bergulirnya liga.

Menurut General Manager (GM) Arena FC, Rudy Widodo, ingin setiap pemainnya untuk selalu siap dalam bertanding.

Hal itu agar Arema FC dapat bermain lebih baik lagi jika nantinya Liga 1 2020 dilanjutkan.

Baca Juga: Timnas U-16 Indonesia Tidak akan Diperkuat Pemain Keturunan

"Kami memposisikan diri selayaknya tentara yang selalu siap kalau kick-off. Karena arahan PSSI kemarin, 1 November, kalau tidak 1 Desember, kalau tidak ya 1 Januari,” ucapnya seperti dikutip Bolasport.com dari laman resmi Liga Indonesia, Sabtu (17/10/2020).

Selain itu, laga uji coba dimaksudkan agar para pemain dapat tetap melaksanakan program latihannya.

Bahkan, tim berjulukan Singo Edan tersebut direncanakan akan menjalani laga uji coba melawan salah satu kontestan Liga 1 lainnya yaitu, Madura United.

Baca Juga: Bima Sakti Sudah Temukan Kerangka Timnas U-16 Indonesia Jelang Hadapi UEA

Laga melawan Madura United akan digelar pada pekan depan.

Nantinya Rudy Widodo ingin banyak melibatkan pemain U-20 agar mendapat banyak ilmu dari para pemain senior.

”Insya Allah kami akan mencari keringat, latihan besama dengan salah satu klub Liga 1. Jadi tetap anak-anak latihan besama dengan U-20, menjadi program tetap,” katanya.

Baca Juga: AFC Futsal Championship 2020 Ditunda, Timnas Futsal Indonesia Masih Langsungkan TC

Demi memantapkan kegiatan dapat tetap berjalan, Rudy Widodo sudah berkomunikasi dengan sang pelatih.

Hal itu sebagai salah satu antisipasi jika nantinya liga kembali digulirkan.

“Saya juga berkomunikasi dengan pelatih, ya program tetap dijalankan. Karena ini kan seperti perang harus siap setiap saat. Walaupun saya yakin PSSI tidak akan memberikan informasi secara mendadak,” ujarnya.

Baca Juga: Elkan Baggott Merasa Terhormat Warisi Nomor Punggung Eks Persib Bandung di Timnas Indonesia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : liga -indonesia.id
REKOMENDASI HARI INI

Perasaan Lee Zii Jia Bisa kembali ke World Tour Finals 2024 Setelah Absen 2 Tahun

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X