Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penundaan Liga 1 2020 Pengaruhi Kualitas Skuad Madura United

By Wila Wildayanti - Minggu, 18 Oktober 2020 | 13:00 WIB
Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, memberikan instruksi kepada timnya saat menjamu Persiraja Banda Aceh, Senin (9/3/2020).
SURYA.CO.ID/SUGIHARTO
Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, memberikan instruksi kepada timnya saat menjamu Persiraja Banda Aceh, Senin (9/3/2020).

BOLASPORT.COM - Pelatih Madura United, Rahmad Darmawan, mengatakan bahwa kembali ditundanya Liga 1 2020 sangat mempengaruhi kualitas anak asuhnya.

Hal itu dirasakan saat skuad Madura United tengah mempersiapkan diri menghadapi Liga 1 2020 yang seharusnya dilangsungkan 1 Oktober lalu.

Tetapi karena PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) memutuskan menunda hingga 1 November mendatang, para pemain Madura United pun kehilangan semangat untuk latihan.

Padahal sebagai pelatih, Rahmad Darmawan mengaku telah memodifikasi program latihan agar para pemain tidak bosan dan tentu saja disesuaikan juga dengan keadaan saat ini.

Baca Juga: Bambang Pamungkas Selalu Buat Pusing Kitman Persija Jakarta

Keadaan yang mana kompetisi bisa dimulai dan bisa juga dibatalkan sehingga intensitas latihan tidak terlalu tinggi.

Tim berjulukan Sape Kerrab itu saat ini masih menjalani latihan, bahkan Muhammad Ridho dkk tengah bersiap menggelar laga uji coba melawan Arema FC.

"Di posisi seperti ini kami memodifikasi latihan untuk teknis ya karena membuat sebuah program tentu saja akan dilakukan sesuai dengan kondisi yang terjadi," kata Rahmad Darmawan dalam webinar yang turut dihadiri BolaSport.com.

Dengan kembali ditundanya Liga 1 2020 itu pria yang akrab disapa RD itu mengatakan ada masalah yang tak bisa dijaganya dengan mudah.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X