Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cal Crutchlow Dukung Alex Marquez Tetap di Repsol Honda di MotoGP 2021

By Muhamad Husein - Jumat, 23 Oktober 2020 | 11:10 WIB
Para pembalap penghuni podium, Pol Espargaro (kiri), Danilo Petrucci, dan Alex Marquez, berpose di atas podium MotoGP Prancis 2020.
TWITTER/MOTOGP
Para pembalap penghuni podium, Pol Espargaro (kiri), Danilo Petrucci, dan Alex Marquez, berpose di atas podium MotoGP Prancis 2020.

BOLASPORT.COM - Pembalap LCR Honda, Cal Crutchlow, mendukung Alex Marquez (Repsol Honda) untuk bertahan di tim pabrikan atas performa yang dia tunjukkan musim ini.

Cal Cruthclow melihat Alex Marquez pantas untuk tetap bersama Repsol Honda untuk seri balap MotoGP 2021. 

Seri musim ini menyisakan empat balapan lagi, di mana Alex Marquez akan bergabung dengan LCR Honda musim depan.

Sedangkan posisi Alex Marquez akan digantikan oleh Pol Espargaro untuk mendampingi Marc Marquez di tim pabrikan.

Meski demikian, Cal Crutchlow, merasa Alex Marquez seharusnya bisa terus bersama tim Honda melihat performa yang ditunjukkan.

Baca Juga: Bos Mercedes Tutup Kemungkinan Kolaborasi Hamilton-Verstappen

Alex Marquez merupakan pembalap rookie yang kesulitan di awal musim untuk beradaptasi dengan motor balap milik Honda. 

Adapun seiring berjalannya balapan hingga tengah musim, Marquez mulai unjuk gigi dengan berhasil finis urutan ke-7 di MotoGP Emilia Romagna. 

Setelah itu, posisinya makin menanjak dengan berhasil merebut podium perdana saat balapan di MotoGP Prancis. 

Marquez berhasil finis di urutan kedua terpaut 1,273 detik dari pembalap tercepat, Danilo Petrucci (Ducati). 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Mantan Manajer Honda Beri Pesan, Harus Pastikan Francesco Bagnaia Tidak Merasa Ducati 'Jatuh Cinta' kepada Marc Marquez

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136