Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Charles Leclerc Membuat Ross Brawn Teringat ke Dua Pembalap Besar

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 27 Oktober 2020 | 19:25 WIB
Pembalap Ferrari, Charles Leclerc.
TWITTER.COM/SCUDERIAFERRARI
Pembalap Ferrari, Charles Leclerc.

BOLASPORT.COM - Bos F1, Ross Brawn, mengatakan pembalap Ferrari, Charles Leclerc menunjukkan sejumlah karakteristik yang mengingatkannya kepada Lewis Hamilton dan Michael Schumacher. 

Charles Leclerc menyelesaikan balapan pada GP Portugal, Minggu (25/10/2020)  pada posisi keempat. 

Hasil tersebut merupakan hasil terbaik Leclerc sejak Agustus lalu pada Anniversary GP. 

Sejauh ini, pembalap asal Monaco itu sudah finis pada posisi delapan besar sebanyak delapan kali, serta dua kali naik podium. 

Baca Juga: Red Bull Pastikan Pertahankan Alexander Albon Sampai Akhir Musim 2020

Rpss Brawn yang merupakan mantan direktur teknik Ferrari menilai penampilan Leclerc akan memotivasi tim asal Italia tersebut untuk musim depan. 

"Charles tampil kuat pada balapan GP Portugal dan memberikan motivasi untuk Ferrari tahun depan setelah perjalanan musim ini yang sangat sulit," kata Brawn. 

"Ferrari akan mengetahui kapan bisa memberikan mobil yang kompetitif untuk Leclerc agar dia memberi hasil yang bagus," tuturnya. 

Baca Juga: Update Klasemen F1 2020 - Kimi Raikkonen dan Sebastian Vettel Merana di Papan Bawah

Brawn mengatakan pembalap akan menunjukkan dua reaksi saat dihadapkan pada mobil yang buruk: kehilangan motivasi atau justru mencari celah. 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X