Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gabung Persib, Pemain Timnas U-19 Indonesia Hidupkan Nomor Punggung yang Mati Suri

By Hugo Hardianto Wijaya - Kamis, 29 Oktober 2020 | 06:30 WIB
Bek timnas U-19 Indonesia, Bayu Fiqri
PSSI
Bek timnas U-19 Indonesia, Bayu Fiqri

BOLASPORT.COM - Pemain timnas U-19 Indonesia, Bayu Mohamad Fiqri, menghidupkan kembali nomor punggung yang sempat mati suri selama hampir tiga tahun di Persib Bandung.

Persib Bandung resmi memperkenalkan pemain timnas U-19 Indonesia yang bergabung ke timnya pada Rabu (28/10/2020).

Nama pemain yang dimaksud adalah Bayu Mohamad Fiqri, pemain asal Banyuwangi yang bermain di posisi bek kanan.

Kabar tentang bergabungnya Bayu ke Maung Bandung sejatinya sudah berembus sejak awal September lalu.

Baca Juga: Man United Vs RB Leipzig - Dendam Personal Nagelsmann kepada Solskjaer

Akan tetapi saat itu Persib belum mau mengumumkan namanya karena Bayu belum menandatangani kontrak.

Seperti diketahui, pada September-Oktober 2020 Bayu memang tidak berada di Indonesia.

Pemain asal Banyuwangi itu sedang berada di Kroasia untuk mengikuti pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia.

Bayu baru membubuhkan hitam di atas putih setelah tiba di Indonesia pada Selasa (27/10/2020) malam WIB.

Baca Juga: Di Tengah Pandemi, Manchester United Rayakan Hari Sumpah Pemuda


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Kompas.com
REKOMENDASI HARI INI

Kevin Diks Beri Kabar Terbaru Setelah Cedera Saat Debut Bersama Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X