Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Raih Pole GP Emilia Romagna 2020, Lewis Hamilton Akui Bukan Pembalap Sempurna

By Diya Farida Purnawangsuni - Minggu, 1 November 2020 | 10:55 WIB
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, memakai kaos anti-rasisme saat berada di atas podium kampiun GP Toskana 2020 di Sirkuit Mugello, Italia, Minggu (13/9/2020).
MOTORSPORT.COM
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, memakai kaos anti-rasisme saat berada di atas podium kampiun GP Toskana 2020 di Sirkuit Mugello, Italia, Minggu (13/9/2020).

BOLASPORT.COM - Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, mengakui dirinya bukanlah sosok orang sempurna yang selalu berada di posisi terdepan.

Lewis Hamilton gagal meraih pole position pada balapan Formula 1 (F1) GP Emilia Romagna 2020 setelah kalah cepat 0,097 detik dari rekan setimnya, Valtteri Bottas.

Hamilton menilai, penampilannya pada kesempatan terakhir di sesi kualifikasi, Sabtu (31/10/2020), sangat buruk.

Sementara itu, Bottas justru tampil oke sehingga sukses mendapatkan posisi start terdepan.

"Valtteri melakukan tugasnya dengan luar biasa dan saya cukup marah dengan diri sendiri," ucap Hamilton, dikutip dari Crash.

"Hal-hal seperti ini terjadi, saya tidak selalu bisa melakukannya dengan sempurna," kata dia lagi.

Baca Juga: Jadi Salah 1 Pembalap 'Aki-aki' pada F1 2021, Ini Alasan Kimi Raikkonen Bertahan

Sejauh ini, Sirkuit Imola menerima pujian dari semua pembalap F1, termasuk Lewis Hamilton.

Namun, Hamilton menilai kesempatan untuk menyalip pada balapan nanti terbilang sedikit.

"Kecepatan yang kami tampilkan dari tikungan 2 dan seterusnya betul-betul intens, putarannya, non-stop, medium, high-speed, cengkeramannya sangat-sangat tinggi. Jadi, secara alami, semakin cepat Anda melaju, semakin sulit untuk melakukannya, harus sempurna setiap incinya," tutur Hamilton.

"Valtteri melakukan pekerjaan yang baik hari ini, sirkuit ini tidak akan menjadi sirkuit balapan yang hebat, itu pasti."

Baca Juga: Alfa Romeo Pertahankan Line-up Pembalap, Putra Michael Schumacher Gagal ke F1?

"Saya akan sangat terkejut jika ini adalah balapan yang bagus untuk ditonton besok karena begitu Anda memasuki tikungan 2, Anda tidak dapat mengikuti. Saya harap saya keliru," kata Hamilton.

"Saya pikir, kualifikasi di sini sedikit mirip dengan di Monako. Strateginya juga akan menarik besok, tetapi biasanya hanya ada beberapa opsi."

"Tidak akan sebagus balapan terakhir, tetapi seperti yang saya katakan, mungkin kita akan terkejut," ucap Hamilton lagi.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi F1 GP Emilia Romagna 2020 - Bottas Cemerlang, Mercedes Dominan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Ferarri Tidak Mau Jadi Alasan Persija Kalah dari Persebaya Karena Baru Balik dari Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X