Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Perpanjang Kontrak dengan Muenchen, David Alaba Hengkang ke Liverpool?

By Raka Kisdiyatma Galih - Senin, 2 November 2020 | 14:20 WIB
Bek sayap dan tengah Bayern Muenchen, David Alaba, dikabarkan masuk dalam radar juara bertahan Liga Italia, Juventus.
TWITTER.COM/BARCA_BUZZ
Bek sayap dan tengah Bayern Muenchen, David Alaba, dikabarkan masuk dalam radar juara bertahan Liga Italia, Juventus.

BOLASPORT.COM - Presiden Bayern Muenchen, Herbert Hainer, mengatakan bahwa pihaknya gagal mencapai kata sepakat dalam negosiasi kontrak dengan David Alaba. Kondisi tersebut tentu menjadi angin segar bagi Liverpool yang tengah mengincar sang bek.

David Alaba disebut-sebut menjadi incaran utama Liverpool pada bursa transfer musim dingin 2021.

Diketahui, Liverpool saat ini memang tengah mengalami krisis lini belakang setelah ketiga beknya yakni Virgil van Dijk, Joel Matip, dan Fabinho menderita cedera.

The Reds sebenarnya telah melakukan percobaan dengan menempatkan bek muda, Nathaniel Phillips, yang berduet dengan Joe Gomez pada laga West Ham United di Liga Inggris, Minggu (1/11/2020) dini hari WIB.

Hasilnya, Phillips tampil menjanjikan dengan menyabet gelar man of the match.

Baca Juga: Cetak Gol Kemenangan Arsenal, Mikel Arteta Sebut Aubameyang Semakin Percaya Diri

Namun, Liverpool tampaknya masih belum terlalu yakin dengan konsistensi pemain berusia 23 tahun itu sehingga memilih untuk mendatangkan David Alaba.

Liverpool memiliki peluang besar untuk mendapatkan Alaba pada Januari tahun depan setelah dia menolak perpanjangan kontrak yang diajukan oleh Muenchen.

Herbert Hainer mengatakan bahwa bek timnas Austria itu tak kunjung memberikan jawaban hingga melewati batas waktu yang ditentukan pada 31 Oktober.

Hainer bahkan sempat meminta Hasan Salihamidzic selaku Direktur Olahraga Muenchen untuk berbicara dengan agen sang pemain.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X