Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Atletico Madrid Cuma Imbang Lawan Lokomotiv Moscow, Diego Simeone Kecewa

By Raka Kisdiyatma Galih - Rabu, 4 November 2020 | 14:10 WIB
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone.

BOLASPORT.COM - Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, megaku kecewa dengan hasil imbang yang diraih timnya ketika melawan Lokomotiv Moscow.

Atletico Madrid hanya memetik hasil imbang dalam lawatannya ke markas Lokomotiv Moscow pada matchday ketiga Grup A Liga Champions 2020-2021, Rabu (4/11/2020) waktu setempat atau Kamis dini hari WIB.

Bermain di Lokomotiv Stadium, Atletico hanya mampu mencuri satu poin setelah meraih hasil 1-1.

Los Rojiblancos sebenarnya tampil lebih dominan dengan memegang penguasaan bola sebesar 66 persen.

Atletico juga lebih rajin menebar ancaman lewat catatan 14 tembakan dengan 6 mengarah ke gawang.

Baca Juga: Profil Diogo Jota, Senjata Baru Liverpool yang Ancam Posisi Roberto Firmino

Adapun Lokomotiv membuat 4 peluang yang 1 di antaranya menuju tepat sasaran.

Altletico mencetak gol terlebih dahulu lewat Jose Gimenez (menit ke-18), sedangkan tim tuan rumah membalasnya melalui gol penalti Anton Miranchuk (25').

Hasil imbang membuat Atletico masih tertahan di posisi kedua di klasemen sementara Grup A Liga Champions dengan raihan 4 poin.

Rival sekota Real Madrid itu terpaut 5 poin dari Bayern Muenchen yang berada di pucuk klasemen.

Seusai pertandingan, Diego Simeone mengaku kecewa dengan hasil tersebut.

Hal itu lantaran dia merasa bahwa timnya tampi lebih bagus.

Baca Juga: Sarangkan Satu Gol, Mohamed Salah Samai Rekor Legenda Liverpool

"Saya pergi ke sana dengan kondisi tim yang sangat bagus," kata Simeone seperti dilansir BolaSport.com dari Goal International.

"Penjaga gawang Lokomotiv tampil hebat, dia menghentikan peluang penting kami."

"Kami sebenarnya sangat bagus melawan tim yang bertahan dengan sangat baik dan melakukan serangan balik dengan sangat baik, seperti yang terlihat saat melawan Bayern Muenchen dan RB Salzburg."

"Sayang sekali kami tidak mencetak gol lebih ke gawang mereka," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Goal International
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136