Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Ada Marc Marquez, Mental Andrea Dovizioso Dinilai Malah Jatuh

By Agung Kurniawan - Rabu, 4 November 2020 | 19:25 WIB
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso.
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso.

BOLASPORT.COM - Pembalap penguji Yamaha, Jorge Lorenzo, menilai bahwa mental Andrea Dovizioso untuk merebut gelar juara MotoGP 2020 telah jatuh meski tak ada Marc Marquez.

Absennya pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, tentu membuat Andrea Dovizioso dari tim Ducati menjadi salah satu orang yang difavoritkan merebut titel juara dunia MotoGP 2020.

Alih-alih tampil dominan dan selalu merebut kemenangan setelah absennya Marc Marquez, langkah Andrea Dovizioso malah tidak mulus tatkala menghadapi kerasnya kompetisi musim ini.

Bumbu-bumbu drama juga sempat ditebar Andrea Dovizioso tatkala menjalani rangkaian sesi MotoGP Austria 2020 dengan memutuskan berpisah dari Ducati untuk MotoGP 2021 mendatang.

Baca Juga: Puncaki Klasemen, Joan Mir Harap Para Rivalnya Lebih Tertekan

Torehan dua kali podium dengan satu kemenangan membuat Andrea Dovizioso masih tertahan di peringkat kelima klasemen sementara hingga balapan menyisakan tiga seri terakhir.

Situasi yang sedang dialami oleh Andrea Dovizioso pada musim ini turut mengundang perhatian dari pembalap penguji tim Yamaha yakni Jorge Lorenzo untuk berkomentar.

Dalam sebuah kesempatan, Jorge Lorenzo menilai bahwa mental pembalap asal Italia itu untuk merebut gelar juara musim ini sudah jatuh meski tanpa kehadiran Marc Marquez.

Jorge Lorenzo juga menyebut musim ini menjadi peluang emas bagi Andrea Dovizioso untuk memboyong gelar juara setelah tiga musim beruntun selalu keluar sebagai runner-up.

Baca Juga: Jika Tak Cedera, Marc Marquez Juga Belum Tentu Jadi Juara Dunia


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GPOne.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Semifinal China Masters 2024 - 2 Wakil Indonesia Sama-sama Ditunggu Wakil China, Pertaruhan Jonatan Christie ke World Tour Finals

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X