Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebut Ada Kejanggalan, Bos Aprilia Pasrah dengan Vonis Andrea Iannone

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 11 November 2020 | 16:05 WIB
Pembalap Aprilia, Andrea Iannone, ketika menjalani uji coba di Sirkuit Sepang, Malaysia.
DOK. APRILIA
Pembalap Aprilia, Andrea Iannone, ketika menjalani uji coba di Sirkuit Sepang, Malaysia.

BOLASPORT.COM - Bos tim Aprilia, Massimo Rivola, pasrah dengan hukuman yang diterima pembalapnya, Andrea Iannone, karena kasus doping.

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Andrea Iannone terjerat kasus doping pada balapan MotoGP Malaysia 2019.

Ia lalu mendapat sanksi larangan berlomba selama 18 bulan dari Federasi Motor Internasional (FIM).

Iannone telah berusaha mengajukan banding. Namun begitu, pembelaannya tidak diterima.

Baca Juga: Alasan Jorge Lorenzo Anggap Andrea Dovizioso Wajar jadi Penggaguran

Pengadilan Abritrase Olahraga (CAS) malah mengabulkan tuntutan dari Badan Anti-doping Dunia (WADA) untuk menambah masa hukuman Iannone.

Semula 18 bulan, Iannone kini dilarang membalap selama empat tahun terhitung sejak hukumannya ditetapkan oleh FIM pada Desember 2019.

Baca Juga: Dituding Curi Gelar Juara Valentino Rossi, Ini Kata Jorge Lorenzo

Massimo Rivola mengatakan timnya harus menerima keputusan CAS.

Namun, ia tak menampik hukuman yang diterima Iannone menyisakan banyak pertanyaan.

"Penilaian CAS harus kami perhatikan dan terima, meski keputusan tersebut menimbulkan kebingungan, termasuk dari segi ilmu pengetahuan," kata Rivola dalam pernyataan resminya.

Baca Juga: Valentino Rossi Sebut Inkonsistensi Performa Motor Yamaha 'Luar Biasa'

Rivola juga memastikan Aprilia tidak menyesali keputusan mendukung Iannone sejak awal kasus doping yang menimpanya mulai bergulir.

"Aprilia tidak menyesal sudah mendukung Andrea. Justru, kami terus mendukungnya. Persoalan ini sudah mengganggu Aprilia dan strategi menghadapi musim balap 2020 dan 20201," tuturnya.

Di sisi lain, Rivola sadar Aprilia tidak boleh berlama-lama menyesali situasi dengan Iannone.

"Sekarang kami harus menatap masa depan. Tugas Aprilia adalah menemukan solusi agar proyek yang kami mulai bersama Andrea bisa berjalan, dan membuka kesempatan tim kami terus berkembang," ucap Rivola.

Vonis untuk Andrea Iannone membuka spekulasi tentang sosok yang akan dipilih Aprilia menggantikan pembalap berusia 31 tahun itu.

Salah satu nama yang masuk ke dalam perbincangan adalah pemegang tiga titel juara dunia MotoGP, Jorge Lorenzo, yang saat ini menjadi pembalap penguji Yamaha.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X