Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lewis Hamilton Disebut Layak Diperlakukan seperti Michael Schumacher

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 12 November 2020 | 14:20 WIB
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, mencetak kemenangan ke-91 di F1 pada GP Portugal di Sirkuit Algarve. Portugal, 25 Oktober 2020.
TWITTER.COM/MERCEDESAMGF1
Pembalap Mercedes, Lewis Hamilton, mencetak kemenangan ke-91 di F1 pada GP Portugal di Sirkuit Algarve. Portugal, 25 Oktober 2020.

BOLASPORT.COM - Mantan pembalap Formula 1 alias F1 asal Brasil, Felipe Massa, menilai Mercedes perlu memperlakukan Lewis Hamilton seperti Ferrari memperlakukan Michael Schumacher saat membahas kontrak baru.

Kontrak Lewis Hamilton akan habis pada akhir musim 2020.

Meski sudah menegaskan komitmen untuk musim depan, Hamilton belum menandatangani kontrak baru.

Urusan gaji ditengarai menjadi penyebab Hamilton belum meresmikan komitmennya bersama Mercedes.

Baca Juga: Rancangan Jadwal F1 2021 - 23 Balapan, Mulai di Australia, Selesai di Abu Dhabi

Felipe Massa menilai Hamilton layak meminta gaji tinggi dari Mercedes.

"Lewis pembalap yang sangat hebat. Ia bisa menjadi yang terbaik di dunia selama bertahun-tahun atau bahkan berdekade ke depan," kata Massa, dikutip dari laman resmi F1.

"Menurut saya, Lewis sedang menyiapkan kontrak 2-3 tahun dan ia pantas melakukannya."

"Yang ia tunjukkan sejauh ini membuktikan kelayakan Lewis Hamilton untuk menjadi berbeda dibanding pembalap lain dalam semua aspek, termasuk gaji," ucap dia lagi.

Baca Juga: Bos Ferrari Tak Yakin Raih Posisi Ketiga di Klasemen Konstruktor F1 2020


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : F1.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Diam-diam Marc Marquez Punya Banyak Masalah di Sepang Walau Bisa Melejit

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X